- Memilih mobil keluarga bekas adalah mencari ketenangan pikiran.
- Mobil pilihan ini paling seimbang, menawarkan efisiensi dan ketangguhan.
- Yang terpenting, selalu lakukan inspeksi menyeluruh sebelum membeli.
Mesin tak perlu diragukan yaitu 7K 1.8 liter untuk bensin dan 2L 2.5 liter untuk diesel. Sisi positif lain ada pada ketersediaan spare part, dan harga jual kembalinya yang stabil.
Anggaran 70 juta, memungkinkan Anda memilih Kijang kapsul keluaran tahun 2003. Pilihannya ada 6 varian dalam versi bensin dan diesel, tetapi pilihan terbaik adalah seri Grand (G).
4. Suzuki APV
Mobil yang dikenal punya ruang kabin yang sangat lega (bahkan bisa sampai 8 penumpang), di samping performanya tidak mengecewakan karena mesinnya siap menghadapi medan-medan menanjak di pegunungan.
Kalaupun ada kelemahan, desain APV dianggap tidak berkembang karena tidak berubah sejak 2016. Selebihnya, semua yang didapat dari mobil ini, sesuai harga yang dibayarkan.
Dengan anggaran 70 jutaan, Anda bisa membawa pulang Suzuki APV produksi 2007-2008. Kubikasi mesin 1.5 liter dengan transmisi manual.
5. Nissan Grand Livina
Grand Livina pernah sangat dikenal dengan kenyamanannya yang unggul di kelasnya. Kabin terasa senyap dan bantingannya juga berkelas.
Mobil ini menarik jadi pilihan karena kabinnya berkapasitas 7 penumpang, di mana sampai baris ketiga penumpang tetap terasa nyaman.
Kelemahan yang sering disorot adalah mesinnya berkarakter Eropa yang "panas" dan sering ngelitik.
Dengan dana 70 jutaan, Anda bisa memilih Grand Livina tahun produksi 2007-2008 atau generasi awal. Pilihannya ada kubikasi mesin 1.5 liter dan 1.8 liter, transmisi manual atau matic.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
10 Ide Prompt Gemini AI Tema Hari Pahlawan, Kembali ke Masa Lalu Perjuangan
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish Cocok untuk Mahasiswa dan Kaum Hawa, Mudah Dikendarai
-
5 Link DANA Kaget Terbaru Senilai Rp409 Ribu, Cuan Akhir Pekan
-
5 Mobil Bekas 70 Jutaan untuk Keluarga: Irit, Suku Cadang Mudah Ditemukan
-
Isi Garasi Afni, Bupati Siak yang Semprot Tere Liye Terkait OTT Gubernur Riau