- Dengan Gemini AI, memperingati Hari Sumpah Pemuda bukan lagi sekadar membagikan ucapan
- Kamu bisa menjadi bagian dari narasi visualnya, menciptakan karya yang tidak hanya personal
- Selain itu, prompt AI ini menginspirasi orang lain untuk kembali merenungkan makna persatuan
9. Transformasikan foto ini menjadi suasana ruang rapat Kongres Pemuda 1928 di Batavia. Beberapa orang tampak berdiskusi hangat sambil duduk di kursi kayu. Kenakan pakaian adat dari berbagai daerah seperti baju bodo, batik, dan jas khas zaman kolonial. Latar belakang menampilkan dinding kayu, jendela besar, dan bendera kecil di meja. Ekspresi wajah dibuat fokus dan penuh semangat. Gambar bernuansa sejarah, hangat, dan simbol persatuan bangsa.
10. Ubah foto ini menjadi komposisi beberapa tangan dari berbagai warna kulit yang menggenggam kuat kain bendera merah putih. Tidak perlu menampilkan wajah. Tambahkan latar langit biru cerah dan sinar matahari dari atas. Tekstur bendera terlihat detail dan realistis, seolah ditiup angin lembut. Beri pencahayaan hangat untuk menonjolkan kesan persatuan. Tampilkan makna kebersamaan dan kekuatan bangsa.
Cara edit foto di Gemini AI
- Akses Gemini AI melalui PC/laptop atau buka aplikasi Google Gemini di smartphone.
- Login menggunakan akun Google yang sudah dimiliki.
- Tulis instruksi atau deskripsi edit yang Anda inginkan di kolom prompt.
- Tunggu beberapa saat sampai proses selesai.
- Simpan hasil edit ke perangkat Anda.
- Foto atau gambar siap digunakan atau dibagikan di media sosial.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
5 Mobil Bekas Terbaik untuk Setiap Kebutuhan, Kabin Lapang dan Serba Hemat
-
Bakal Dirilis Global, Inilah Spesifikasi Vivo X300 dan X300 Pro
-
Rejeki Dadakan Akhir Pekan, 5 Link Pembagian Saldo ShopeePay Siap Bikin Tajir Mendadak
-
Promo Spesial PLN: Diskon Tambah Daya 50 Persen dan Voucher Listrik Gratis
-
10 Prompt Gemini AI Edit Foto Tema Sumpah Pemuda, Gelorakan Nasionalisme