Redmi Watch 6 Punya Layar Besar, Baterai Tahan Lama hingga 24 Hari [Xiaomi]
Baca 10 detik
- Xiaomi meluncurkan produk terbarunya, smartwatch Redmi Watch 6
- Redmi Watch 6 menggunakan rangka paduan aluminium berkekuatan tinggi
- Jam tangan ini ditenagai baterai 550mAh yang tahan digunakan hingga 24 hari
Menurut perusahaan, Redmi Watch 6 memiliki ketahanan air hingga 5 ATM sehingga dapat dipakai untuk berenang dan melakukan aktivitas di perairan dangkal.
Jam tangan pintar ini mendukung lebih dari 150 mode olahraga, termasuk pengenalan otomatis untuk berjalan, berlari, dan bersepeda.
Ada juga fitur Bluetooth 5.4, NFC, pemutar musik, perekaman suara, kompas, pembaruan cuaca, sinkronisasi kalender, dan kendali kamera jarak jauh.
Redmi Watch 6 diposisikan sebagai jam tangan pintar dengan harga terjangkau. Di China, harganya 599 yuan atau Rp1,3 jutaan.
Perangkat ini tersedia dalam warna Misty Blue, Elegant Black, dan Moonlight Silver. (Antara)
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Rencana Pembangunan Jembatan Melaka-Dumai Jadi Perbincangan
-
Komisi XII DPR Apresiasi Inovasi Teknologi PHR Menjaga Ketahanan Energi Nasional
-
4 Model Honda Jazz Bekas 50 Jutaan, Cocok buat Mobil Harian Anak Muda
-
3 Jet Rafale Sudah di Pekanbaru, Seremoni Terima Pesawat Bakal Dihadiri Prabowo
-
Kejar PAD, Perusahaan Sawit di Riau Bakal Kena Pajak Air Permukaan