SuaraRiau.id - Usia 50 tahun ke atas sangat membutuhkan skincare untuk menjaga kulit agar tetap sehat dan tidak cepat menua.
Masa itu, kulit perlu perhatian ekstra karena kondisinya yang rentan rusak, keriput dan meningkatkan risiko kanker kulit.
Salah satuya ialah sunscreen untuk usia 50 tahun ke atas. Sunscreen harus tetap digunakan setiap hari agar kulit tetap terlindungi dan kelihatan fresh meskipun usia terus bertambah.
Selain melindungi kulit dari sinar UV, skincare tersebut juga melindungi dari bahaya lain yang merusak kulit.
Sunscreen untuk usia 50 tahun ke atas juga harus cocok dan aman digunakan.
Berikut ini 5 rekomendasi sunscreen terbaik untuk usia 50 tahun ke atas.
1. AMATERASUN [REAL SPF Certified] Physical Sunscreen SPF 50+ PA++++
Melansir laman Zalora, Amaterasun Physical Sunscreen SPF 50+ PA++++ mengandung 100% Mineral (physical) Broad Spectrum Sunscreen.
Kandungannya yang menenangkan, serta diperkaya dengan Heartleaf dan Intelligent DNA Guardian.
Baca Juga: Daftar Skincare Terbaik dengan Glycolic Acid, Lenyapkan Flek Hitam Cegah Penuaan Dini
Kandungan inilah yang melindungi kulit dan skin barrier dari UVA, UVB, kerusakan DNA, blue-light, radikal bebas, polusi, dan penuaan dini.
Amaterasun Physical Sunscreen bersertifikat Hypoallergenic & Dermatology tested yang nyaman digunakan setiap hari untuk kulit normal dan sensitif dari anak usia 1 tahun.
Serta, cocok untuk semua jenis kulit termasuk kulit sensitif.
2. NIVEA Luminous Anti-Dark Spot Face Sunscreen SPF 50 PA+++
Nivea Luminous Anti-Dark Spot Face Sunscreen SPF 50 PA+++ sebagai sunscreen pencegah flek hitam dan melasma dengan 2X Hyaluronic Acid dan Vitamin E.
Diformulasikan dan diperkaya dengan Hyaluronic Acid dan vitamin E, produk ini dapat melembabkan dan membuat kulit halus.
Berita Terkait
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
Usia 40 Pakai Sunscreen SPF Berapa? 7 Rekomendasi Untuk Cegah Penuaan Dini
-
9 Promo Paket Viva Cosmetics dari Skincare hingga Bedak, Mulai Rp30 Ribuan
-
7 Rekomendasi Sunscreen untuk Pengendara Motor Sesuai Jenis Kulit
-
5 Krim Malam Lokal untuk Atasi Kulit Kendur Usia 50 Tahun ke Atas, Mulai dari Rp20 Ribuan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Pascabencana, Relawan BRI Peduli Terjun Langsung Bersih-bersih Sekolah di Aceh Tamiang
-
Guru Besar UIR Nilai Sikap Kapolri Tolak Polri di Bawah Kementerian Sejalan Prinsip Konstitusi
-
Rencana Pembangunan Jembatan Melaka-Dumai Jadi Perbincangan
-
Komisi XII DPR Apresiasi Inovasi Teknologi PHR Menjaga Ketahanan Energi Nasional
-
4 Model Honda Jazz Bekas 50 Jutaan, Cocok buat Mobil Harian Anak Muda