SuaraRiau.id - Jajaran kepolisian terus melakukan upaya menjaga kamtibmas di tengah-tengah masyarakat jelang pemilihan kepala dearah (Pilkada) serentak 2024, Senin (30/9/2024).
Terbaru, Polsek Sungai Mandau Polres Siak menggelar cooling system di Kampung Sungai Selodang, Kecamatan Sungai Mandau, Kabupaten Siak.
Kapolres Siak AKBP Asep Sujarwadi melalui Kapolsek Sungai Mandau Ipda Andi Azhari mengatakan, pentingnya menjaga kamtibmas menjelang Pilkada serentak 2024 di tengah masyarakat.
Hal itu tentunya agar tidak terjadi gesekan antar warga antaran berbeda pilihan.
Baca Juga: Cooling System, Kapolsek Siak Edukasi Warga soal Kamtibmas Jelang Pilkada
"Cooling System ini bertujuan untuk mencegah potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) dengan melibatkan seluruh elemen masyarakat," kata Ipda Andi Azhari.
Selain itu, sambung Ipda Andi, proses interaksi antara Polri dan masyarakat yang dilakukan secara intens akan memperkuat sinergisitas.
"Melalui kegiatan ini, diharapkan kondusivitas wilayah dapat terjaga sehingga Pilkada 2024 dapat berlangsung aman dan damai," sebut Ipda Andi.
Kapolsek Andi mengimbau serta mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban selama proses Pilkada berlangsung.
Selain itu, lanjutnya, pesta demokrasi lima tahunan itu harus disambut dengan riang gembira. Beda pilihan wajar, keamanan dan ketertiban harus dijalan.
Baca Juga: Kapolres Siak Imbau Warga Tetap Jaga Kedamaian meski Beda Pilihan Politik
"Mari sama sama menciptakan situasi dan kondisi yang kondusif agar helat demokrasi berjalan dengan lancar, aman, dan damai," tuturnya.
Giat tersebut dipimpin oleh Bhabinkamtibmas Bripka Bambang S dan Bripka Riki Candra, serta Babinsa Serma Bendriyadi. Tampak hadir tokoh masyarakat, tokoh Pemuda dan tokoh agama setempat.
Kontributor : Alfat Handri
Berita Terkait
-
PDIP Minta Prabowo Tegur Jokowi yang Terlalu Jauh Cawe-cawe di Pilkada 2024
-
Maruarar Sirait Sebut Pram-Rano Bakal Ditinggal Pemilih Nonmuslim Usai Didukung Anies, PDIP Lapor Bawaslu
-
Disebut Jadi Daerah Rawan Manipulasi Pilkada, Kubu Pramono-Rano Perketat Awasi Perbatasan Jakarta
-
Cak Lontong 'Ronda' Amankan Suara Pramono-Rano di Masa Tenang Pilkada
-
Pemilik Followers Terbanyak di Indonesia, Akun IG Raffi Ahmad Malah Jadi Sarana Kampanye: Digaji Berapa Ya?
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama
-
Beli Rumah Lebih Mudah, Ayo ke KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Minta Polda Selidiki Penyebab