SuaraRiau.id - Media sosial dihebohkan dengan video yang menampilkan sejumlah orang dalam mobil bercanda saat membeli bahan bakar minyak (BBM) di sebuah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Kampar.
Mereka yang diduga para aparatur sipil Negara (ASN) membeli BBM hanya Rp10 ribu. Hal tersebut membuat petugas SPBU tampak kebingungan dengan muka terlihat kesal.
Menanggapi itu, Plt Dinas Pendidikan Riau Roni Rahmat buka suara. Ia merasa kesal dan mengingatkan agar para ASN tekhususnya seorang guru untuk menjaga sikap di tengah masyarakat.
"Kalau kita aparatur negara jadilah contoh yg baik jaga sikap jangan sombong," kata Roni kapada Suara.com, Rabu (24/7/2024).
Baca Juga: Heboh 'Pocong' Takut-takuti Warga Dumai di Jalanan, Polisi Turun Tangan
Dia mengungkapkan, pihaknya akan menindaklanjuti persoalan yang menghebohkan jagat maya dan masyarakat di Riau tersebut.
"Kami akan menindaklanjuti kejadian tersebut," tegas Roni.
Sebelumnya, video menghebohkan datang dari Kabupaten Kampar tentang pengendara mobil mengisi BBM di SPBU Rimbopanjang, Kampar hanya Rp10.000 sambil tertawa cekikikan.
Dalam video viral itu, tampak beberapa orang menggunakan seragam ASN yang diduga merupakan ASN di Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kampar sambil tertawa mengatakan mengisi BBM Rp10.000.
"Kami cuma honorer, Bang," ujar suara pria video.
Baca Juga: Kata BBKSDA soal Heboh Harimau Jalan-jalan di Kawasan Industri Pelalawan
"Mobil elit beli minyak sulit," timpal rekan lainnya.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Tutorial Lengkap Cara Aktivasi MFA ASN Digital Tanpa Eror
-
Komisi II DPR Siap-siap Revisi UU ASN, Naskah Akademiknya Kini Sedang Digodok
-
Revisi UU ASN 2025: Poin-poin Penting dan Kontroversi
-
Batas Waktu Pencairan TPG Berapa Hari, Cek Fakta Benarkah Hanya 14 Hari
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025