SuaraRiau.id - Seorang pria kelahiran Malaysia berinisial MI (29) ditangkap Polsek Tembilahan Hulu, Indragiri Hilir terkait dugaan pencabulan terhadap anak di bawah umur berinisial W (12).
Kapolsek Tembilahan Hulu, AKP Ricky Marzuki menjelaskan jika kronologi kejadian bermula saat keluarga korban mencari W yang sedang bermain bersama teman-temannya di Komplek Rusunawa, pada Jumat (21/6/2024).
"Pencarian yang berujung ke lantai II (rusunawa) mengungkap fakta mengejutkan, W ditemukan bersama MI di dalam sebuah kamar," terang Kapolsek.
Gara-gara itu, orangtua korban langsung memarahi pelaku MI dan memperingatkannya untuk tidak membawa W lagi karena masih di bawah umur. Kecurigaan orangtua terbukti saat anaknya mengaku telah diperkosa oleh MI.
Polisi bertindak cepat menangkap MI di kediamannya usai orangtua korban melaporkan Mapolsek Tembilahan Hulu pada Sabtu 24 Juni 2024.
"Selain tersangka, kami juga mengamankan barang bukti berupa pakaian korban," jelas AKP Ricky.
Tersangka MI kini mendekam dalam jeruji dan terancam hukuman maksimal 15 tahun penjara berdasarkan UU Perlindungan Anak.
Kasus ini menjadi pengingat akan pentingnya pengawasan orangtua terhadap anak-anak mereka dan bahaya yang mengintai di lingkungan sekitar.
Baca Juga: Lelaki di Indragiri Hilir Bacok Pacar Anak hingga Tewas, Ini Penyebabnya
Berita Terkait
-
Bejat! Modus Pedagang Takoyaki Ajak Anak 11 Tahun Naik Sepeda, Berakhir Dicabuli di Kalideres
-
Modus Jemput Pakai Sepeda Mini, Pedagang Takoyaki di Kalideres Tega Cabuli Bocah di Bawah Umur
-
Nasib 2 Anak Pengedar Narkoba di Jakbar: Ditangkap Polisi, 'Dilepas' Gara-gara Jaksa Libur
-
Berkeliaran di Kantin SD Tiap Pagi, ASN Predator Seks Anak Cabuli 5 Siswa di NTB, Begini Modusnya!
-
Gak Punya Otak! ASN di Pasuruan Berkali-kali Cabuli Keponakan, Modusnya Begini
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Make Up Artist asal Duri Tewas Kecelakaan di Tol Pekanbaru-Dumai
-
4 Mobil Kecil Suzuki Bekas untuk Harian Wanita, Serba Efisien dan Tangguh
-
3 Mobil Sedan Toyota untuk Wanita: Aman, Canggih dan Berkelas
-
3 Mobil Bekas Daihatsu di Bawah 50 Juta yang Efisien untuk Keluarga
-
Dinas Perhubungan Pastikan Alfamart dan Indomaret Pekanbaru Gratis Parkir