SuaraRiau.id - Pj Gubernur Riau SF Hariyanto nampaknya akan bertarung di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Riau November mendatang. Gelagat tersebut ditunjukan dengan baliho bergambar dirinya di sejumlah titik Kota Pekanbaru.
Dalam baliho itu, SF Hariyanto mengenakan kemeja berwarna putih sedang melambaikan tangan. Selain foto, papan reklame itu memuat kalimat bertuliskan: Bersama Membangun Riau, Bekerja Keras, Bekerja Cepat dan Bertindak Tepat serta Sudah Teruji.
Kalimat tersebut seolah SF Hariyanto sedang mempromosikan dirinya atas kinerja yang telah ia capai selama menjabat sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN), khususnya sebagai Pj Gubernur Riau.
Sehingga, dugaan pun bermunculan bahwa mantan Sekda Riau tersebut akan maju di Pemilihan Gubernur atau Pilgub Riau periode 2024-2029.
Pengamat Politik Universitas Islam Riau (UIR), Panca Setya Prihatin menyampaikan jika kemunculan SF Hariyanto bakal menjadi dinamika baru bagi dunia politik. Hal ini membuat sulit untuk memastikan peta politik di Pilkada 2024.
"Jika SF Hariyanto maju Pilgub Riau, maka akan ada dinamika baru. Bisa jadi yang digadang-gadang akan hilang, dan yang bergerak dalam senyap akhirnya muncul," jelasnya dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com.
Diketahui, SF Hariyanto dilantik oleh Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, sebagai Pj Gubernur Riau pada 29 Februari 2024 lalu. Sebelum dilantik, ia berstatus sebagai Sekda Riau.
Berita Terkait
-
Diduga Rusak Segel KPK, 3 Pramusaji Rumah Dinas Gubernur Riau Diperiksa
-
Geledah Dinas Pendidikan Riau, KPK Cari Jejak Bukti Korupsi di Balik Kasus Pemerasan Gubernur
-
Usai BPKAD, Giliran Dinas Pendidikan Riau Digeledah KPK, Dokumen Apa yang Dicari?
-
KPK Klarifikasi, Tidak Ada Penggeledahan Mobil Plt Gubernur dan Sekda Riau
-
Geledah Kantor Gubernur Riau! KPK Sita Bukti Penting Dokumen Anggaran 2025
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
Terkini
-
Anggota Polisi di Indragiri Hulu Dipecat Gara-gara Pakai Narkoba
-
5 Mobil Bekas Paling Nyaman di Indonesia, Referensi Terbaik Keluarga
-
Demo Polemik Lahan TNTN Diwarnai 'Teror' SMS Blast dari Nomor Misterius
-
4 Mobil Lawas Ikonik Toyota, Desain Timeless Paling Dicari Penggemarnya
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia