
SuaraRiau.id - Dinas PUPR-PKPP Riau menyiagakan alat berat di daerah rawan longsor dan amblas saat mudik Lebaran 2024. Tak hanya itu, dinas tersebut juga membentuk tim dan menyiapkan nomor pengaduan.
Kepala Dinas PUPR-PKPP Riau, M Arief Setiawan menyampaikan bahwa pihaknya telah menginstruksikan seluruh UPT Jalan dan Jembatan Wilayah I-VI untuk mensiagakan alat berat dan personel.
"Saya sudah perintah UPT untuk siagakan alat berat dan personel di titik-titik yang dinilai rawan longsor dan jalan amblas saat mudik Lebaran," terang Arief, Jumat (5/4/2023).
Dia mengungkapkan bahwa setiap UPT menyiagakan satu set alat berat, terdiri dari Motor Grader, Vibro Roller, Excavator. Termasuk mobil trado dan dump truck.
"Alat di UPT satu set. Memang alat berat itu tidak berada di satu tempat. Alat berat ini mobile, dimana yang diperlukan alat berat siaga di situ. Alat berat ini sudah standby satu Minggu lalu sampai dengan H+7 Lebaran," terang Arief.
Selain itu, pihaknya juga menyediakan nama dan nomor yang bisa dihubungi apabila sewaktu-waktu terjadi hal-hal yang tak diinginkan, seperti jalan longsor dan lainnya.
"Sehingga alat berat bisa segera dikerahkan ke titik kejadian," jelas Arief.
Berita Terkait
-
Ada Lebaran Betawi di Monas, KCI Tambah Perjalanan KRL
-
Kemeriahan Lebaran Betawi 2025 di Monas
-
Rumah BUMN Rembang Milik SIG Penen Orderan Saat Lebaran Lalu
-
Marak PHK dan Daya Beli Lebaran Anjlok, Ekonomi Kuartal I Diramal 5,03 Persen
-
Pengguna Layanan Transportasi Berbasis Aplikasi Meningkat Selama Momen Mudik Lebaran
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
-
Lulu Hypermarket BSD Tutup 30 April 2025, Sisa Barang Diskon 90 Persen
-
Glowing Seketika, Ini 5 Cara Memutihkan Wajah dalam 5 Menit
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
Terkini
-
Santai Berhadiah, Link DANA Kaget Gratis Hari Ini Bernilai Rp250 Ribu
-
Polisi Kembali Tangkap Para Debt Collector Ngamuk Rusak Mobil di Polsek Bukitraya
-
Dua Amplop DANA Kaget Hari Ini, Cek Segera Biar Bikin Minggumu Ceria
-
Pemotor Terjatuh dari Flyover SKA Pekanbaru, Kejadian Terekam CCTV
-
3 Amplop DANA Kaget Gratis Khusus Buatmu, Kejutan Menunggu!