SuaraRiau.id - Seorang anak bernama Andara Lutfi (7) dilaporkan tenggelam di Sungai Indragiri, Kecamatan Rakit Kulim, Kabupaten Indragiri Hulu pada Jumat (15/3/2024).
Kepala Basarnas Pekanbaru Budi Cahyadi mengatakan pihaknya mengaku mendapatkan laporan dari BPBD Indragiri Hulu bahwa ada seorang anak tenggelam di Sungai Indragiri.
"Kami dapat laporan bahwa pada pukul 15.45 WIB, seorang anak terjatuh di Sungai Indragiri," katanya.
Setelah mendapatkan laporan tersebut, Tim dari pos SAR Tembilahan berjumlah lima orang sudah langsung menuju ke lokasi kejadian. Jarak pos SAR Tembilahan dengan lokasi kejadian yakni 108 Km.
Budi menyampaikan jika dalam melakukan upaya pencarian tersebut, pihaknya menggunakan perlengkapan seperti perahu karet, alat navigasi dan alat komunikasi, peralatan medis dan Aqua eye.
Kronologi tenggelamnya Lutfi bermula saat korban berenang bersama teman-temannya. Korban sempat dilarang lantaran berenang di area yang dalam, namun tak dihiraukannya.
Korban pun akhirnya hanyut dan terbawa arus. Teman-temannya tidak berani menolongnya karena arus air deras, kemudian temannya melaporkan kejadian tersebut kepada keluarga.
Berita Terkait
-
Tragedi Selat Bali: KMP Tunu Disebut Karam dalam 3 Menit, Overload atau Dihantam Ombak Ganas?
-
Tewaskan 4 Orang, Penumpang Selamat Ungkap Detik-detik maut KMP Tunu, Apa yang Terjadi Sebenarnya?
-
Kesaksian Bejo, Penumpang Beruntung Selamat di Insiden KMP Tunu Tenggelam: 3 Menit Langsung Terbalik
-
Tragedi Selat Bali: KMP Tunu Pratama Jaya Tenggelam, Ombak 2,5 Meter Hambat Evakuasi
-
Kemenhub: 29 Orang Selamat dari Tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya di Selat Bali
Tag
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Dihujat Habis-habisan Promosi Piala Presiden 2025
-
Diogo Jota Tewas di Jalanan Paling Berbahaya: Diduga Pakai Mobil Sewaan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
Terkini
-
Sanrah Food: Dukungan BRI Membuat Usaha Berkembang dan Mampu Perluas Penjualan
-
7 Rekomendasi Sepatu Lari Produk Lokal: Ringan dan Nyaman, Harga Mulai Rp400 Ribuan
-
7 Parfum Wanita Murah Wangi Tahan Lama, Harga Pelajar Mulai Rp12 Ribuan
-
Heboh Typo Ucapan Hari Bhayangkara ke-79 dari Pemprov Riau, Kok Bisa?
-
5 Rekomendasi Parfum Murah Wangi Tahan Lama, Cocok untuk Pelajar dan Mahasiswa