SuaraRiau.id - Seorang oknum anggota panitia pemungutan suara (PPS) nampaknya tidak bisa bertugas di tempat pemungutan suara (TPS) saat Pemilu 14 Februari mendatang.
Hal itu karena sebelum Pemilu, ia dibekuk jajaran Polsek Sukajadi karena terlibat penjambretan di Kota Pekanbaru.
“Dari hasil interogasi, pelaku anggota PPS, kita menyita satu unit sepeda motor yang digunakan pelaku dan satu unit handphone korban,” kata Kapolsek Sukajadi, Kompol Jorminal dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Jumat (9/2/2024).
Tersangka bernama Marsus ini digiring ke kantor polisi usai dilaporkan terkait kasus penjambretan yang menimpa seorang pelajar.
Pelaku bersama rekannya menjambret handphone seorang pelajar.
Dari hasil pemeriksaan, pelaku merupakan anggota PPS Kecamatan Pekanbaru Kota dan telah dilantik.
Akibat perbuatannya, pelaku dijerat pasal 365 KUHP dengan ancaman hukuman tujuh tahun penjara.
Berita Terkait
-
Begundal Kambuhan, Penjambret Sikat iPhone 16 di Kelapa Gading Baru Sebulan Keluar Lapas
-
BMKG Rilis Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Sejumlah Kota, dari Pekanbaru Hingga Banten
-
Sekjen PDIP Hasto Lari Pagi di Pekanbaru, Tekankan Pentingnya Kesehatan dan Semangati Anak Muda
-
Bikin Polri Tercoreng: Bripka A Polisi di Riau, Ternyata Otak Jaringan Sabu 1 Kg
-
Kronologis Intimidasi Suporter Terhadap Pelatih PSPS Pekanbaru dan Kurniawan Dwi Yulianto
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Meramu Bahan Kimia Surfaktan untuk Rokan
-
Kakak Beradik asal Sumbar Meninggal usai Terlindas Truk di Kampar
-
Klaim Air Sinkhole di Sumbar Bisa Menyembuhkan, Ternyata Mengandung Bakteri E-Coli
-
5 HP Snapdragon 680 Harga 2 Jutaan, Kamera Jernih dan RAM Besar
-
4 City Car Toyota Bekas untuk Wanita atau Orang Tua: Irit dan Bertenaga!