SuaraRiau.id - Apple memang tidak pernah mengecewakan para konsumennya, bahkan sejak awal peluncuran MacBook Pro. Setiap tahun, MacBook Pro selalu menghadirkan hal-hal yang baru, terkadang minor, tapi selalu menjadi pembicaraan banyak reviewer.
Selain itu tidak berbeda dengan yang satu ini, MacBook Pro M1 16 inch yang juga sangat layak untuk dibahas. MacBook Pro berukuran “plus” yang satu ini memang punya harga yang “plus” juga, apalagi untuk seri tertinggi yang akan dibahas sekarang.
Terlebih lagi, laptop satu ini punya banyak keunggulan. Misalnya dari segi desain, build quality, performa yang sangat tinggi, kualitas layar, hingga kualitas suara. Untuk mengertahui lebih detailnya, simak ulasannya di bawah ini.
1. Desain yang Sempurna.
MacBook Pro M1 16 dilengkapi dengan notch yang berada di atas layar berbezel tipisnya. Di luar itu, laptop yang satu ini tampak begitu sempurna dengan built quality yang sangat baik.
Dimensi yang dimiliki oleh laptop ini pun sudah menggambarkan laptop kekinian. Berukuran 355,7 mm x 248,1 mm laptop ini memiliki ketebalah 16,8 mm saja.
Pada akhirnya baik dari segi built quality, sasis, engsel, bobot, hingga dimensi yang dimiliki oleh MacBook Pro 16 2021 M1 Pro boleh dibilang sangat sempurna.
2. Kamera dengan Fitur FaceTime yang Jernih.
Laptop MacBook Pro M1 16 inch mampu mendukung kegiatan panggilan video melalui FaceTime dengan maksimal. Pasalnya, chipset M1 mampu membuat kualitas hasil video menjadi lebih jelas dan jernih. Jadi, tidak perlu takut ketika melakukan panggilan FaceTime di ruangan gelap.
Bukan hanya itu saja, faceTime bisa dilakukan dengan maksimal dengana danya teknologi Neural Engine yang bisa menyesuaikan pencahayaan. Kualitas video menjadi lebih baik dengan pencahayaan yang terlihat natural dan hampir terlihat sepeti aslinya.
3. Baterai yang Tahan Lama.
Tingkat efisiensi pada Apple M1 meningkat dengan tajam dibandingkan versi intel. Hal ini berujung pada penggunaan daya yang lebih hemat, karena prosesor mengusung teknologi neural processing yang membuat interkasi antar hardware menjadi lebih cepat dan teroptimasi.
Penggunaan akan lebih hemat energi juga berkat adanya dukungan empat core icestrom yang melakukan tugas sehari-hari dengan hanya menggunakan sepersepuluh daya.
4. Performa Secepat Kilat.
Performanya tidak hanya gahar pada CPU-nya saja. MacBook Pro M1 16” juga amat layak untuk dijadikan sarana bermain game ataupun melakukan rendering pada gambar 3D berkat GPU 8 intinya yang secepat kilat.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
-
Google Siap Saingi Apple? Fitur Mirip NameDrop Muncul di Android, Bisa Berbagi Kontak Mudah!
-
Monarch: Legacy of Monsters Siap Lanjut ke Season 2, Catat Tanggalnya!
-
Usai Chief of War, Jason Momoa Kini Bintangi Serial Baru Bertema Geng Motor
-
Susul Huawei, Xiaomi Siapkan Sistem Operasi HyperOS Khusus PC
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
10 Mobil MPV Bekas Terbaik 2025 dengan Fitur Canggih, Keluarga Betah Seharian
-
10 Mobil Hatchback Bekas untuk Anak Muda, Efisien dan Stylish di Jalanan
-
5 Mobil SUV Bekas 100 Jutaan, Sporty dan Gagah untuk Harian yang Berkelas
-
Daftar Mobil Keluarga Bekas 7 Penumpang, Muat Banyak Barang Bawaan
-
5 Mobil Bekas 5 Seater Murah, Rekomendasi Mobil Pertama Keluarga Muda