SuaraRiau.id - Kebakaran rumah terjadi dii Jalan Yos Sudarso, Gang Saiyo, Kampung Terendam, Rumbai Pesisir, Pekanbaru pada Rabu (17/1/12024) sore.
Penyebab kebakaran diduga karena ulah anak salah satu warga yang sengaja membakar rumah orangtuanya. Pelaku disebut mengalami gangguan jiwa.
Salah seorang warga bernama Bambang menuturkan jika anak tersebut menyiramkan bensin ke rumah milik orangtuanya.
“Dibelinya bensin dua liter di sana, dibakarnya. Ada lima rumah yang terbakar,” ujarnya dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com.
Petugas berhasil memadamkan usai setelah 45 menit berjibaku.
Sulitnya akses masuk dan kondisi banjir di sekitar lokasi menyulitkan petugas untuk memadamkan api.
Wakil Danton Pemadam Kebakaran Pekanbaru, Wandri mengatakan, pihaknya mendapatkan informasi kebakaran pada pukul 16.20 WIB.
“Ada empat rumah petak dan dua rumah bulatan semua ada enam, ada tujuh unit MPK dikerahkan,” sebutnya.
Berita Terkait
-
Pramono Anung Sidak Lokasi Kebakaran, Jakarta Darurat Fasilitas Damkar?
-
Kebakaran Hebat di Panti Jompo Spanyol, 10 Orang Tewas
-
Kebakaran Lahan di Gunung Rinjani, Jalur Pendakian Senaru Ditutup Sementara
-
Bicara tentang Bahaya Kekerasan Seksual, dr. Fikri Jelaskan Hal Ini
-
Siapa Omid Popalzay? Pemain Liga 2 Indonesia yang Tukar Jersey dengan Ragnar Oratmangoen
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama
-
Beli Rumah Lebih Mudah, Ayo ke KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya