SuaraRiau.id - Kebakaran rumah terjadi dii Jalan Yos Sudarso, Gang Saiyo, Kampung Terendam, Rumbai Pesisir, Pekanbaru pada Rabu (17/1/12024) sore.
Penyebab kebakaran diduga karena ulah anak salah satu warga yang sengaja membakar rumah orangtuanya. Pelaku disebut mengalami gangguan jiwa.
Salah seorang warga bernama Bambang menuturkan jika anak tersebut menyiramkan bensin ke rumah milik orangtuanya.
“Dibelinya bensin dua liter di sana, dibakarnya. Ada lima rumah yang terbakar,” ujarnya dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com.
Petugas berhasil memadamkan usai setelah 45 menit berjibaku.
Sulitnya akses masuk dan kondisi banjir di sekitar lokasi menyulitkan petugas untuk memadamkan api.
Wakil Danton Pemadam Kebakaran Pekanbaru, Wandri mengatakan, pihaknya mendapatkan informasi kebakaran pada pukul 16.20 WIB.
“Ada empat rumah petak dan dua rumah bulatan semua ada enam, ada tujuh unit MPK dikerahkan,” sebutnya.
Berita Terkait
-
Kilang Minyak Dumai Pertamina Kebakaran, Operasional Terganggu?
-
Kilang Minyak Dumai Kebakaran, Pertamina: Tak Ada Korban Jiwa
-
Bernasib Tragis saat Rumah Ditinggal Pemiliknya, 4 Anak Ini Tewas Terbakar!
-
Rugi Ratusan Juta, Kebakaran Laundry di Ciracas Jaktim Diduga Tabung Gas Setrika Pengering Bocor
-
Pramono Anung Apresiasi Damkar, 12 Kucing Diselamatkan dari Kebakaran di Taman Sari
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
-
Roy Suryo Ikut 'Diseret' ke Skandal Pemalsuan Dokumen Pemain Naturalisasi Malaysia
-
Harga Emas Hari Ini: Antam Naik Lagi Jadi Rp 2.338.000, UBS di Pegadaian Cetak Rekor!
-
Puluhan Siswa SD di Agam Diduga Keracunan MBG, Sekda: Dapurnya Sama!
Terkini
-
Warga Dumai Panik Dengar Ledakan Kilang Minyak Pertamina, Ada yang Ungsikan Keluarga
-
Sejarah Kilang Minyak Pertamina di Dumai, Kini Kembali Terbakar
-
Kilang Minyak Dumai Meledak, Pertamina Fokus Pemadaman
-
Kilang Pertamina Dumai Kembali Terbakar, Ada Suara Ledakan
-
Halal Indo 2025 Pecah Rekor, BRI Jadi Kunci Sukses UMKM Halal Naik Kelas