SuaraRiau.id - Kemunculan harimau sumatera di areal perkebunan warga Kecamatan Batang Cenaku, Indragiri Hulu menghebohkan publik di media sosial. Ternyata, warga setempat yang merekam penampakan harimau dan anaknya dari dalam mobil.
Kepala BBKSDA Riau Genman Suhefti Hasibuan menjelaskan jika Indragiri Hulu merupakan daerah di Riau yang terdapat harimau sumatera. Pihaknya akan berkoordinasi dengan petugas di lapangan yang ada di Resor Kerumutan.
"Kejadian ini saya koordinasikan dengan anggota di lapangan sebelum melakukan tindakan. Warga diminta tetap waspada," ujarnya dikutip dari Antara, Kamis (4/1/2024).
BBKSDA Riau menyebutkan kemunculan harimau tersebut disebabkan curah hujan yang tinggi, ditambah dengan kondisi banjir di beberapa wilayah.
"Harimau ini muncul disebabkan oleh cuaca hujan dan banjir," ucapnya.
Satwa dilindungi tersebut diduga berjenis kelamin betina, sebab terlihat oleh warga harimau itu bersama seekor anaknya. Penampakan hewan berbadan loreng ini membuat warga setempat ketakutan.
Genman pun mengimbau warga agar tidak sendirian saat pergi ke kebun atau area hutan yang sepi. Apabila warga tak sengaja bertemu harimau tersebut, diharapkan dapat segera menghindar dan tak mengusiknya. (Antara)
Berita Terkait
-
'Saya Tertipu' Pengakuan Mengejutkan Saiful Huda, Dari Harimau Jokowi Jadi Pengkritik Paling Pedas!
-
Kendari Dilanda Banjir, Ratusan Rumah Terendam
-
Rob Demak Makin Parah, Nelayan Perempuan Ini Selamatkan Diri dengan Pembalut Kain
-
Prancis Diterjang Badai Dahsyat: 2 Tewas, Atap Parlemen Bocor saat PM Pidato!
-
Apa Artinya Perubahan TWA Megamendung Jadi Cagar Alam bagi Masa Depan Hutan?
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Olahraga Padel Kena Pajak 10 Persen, Kantor Sri Mulyani Buka Suara
-
Sering Kesetrum Jadi Kemungkinan Alasan Ade Armando Dapat Jatah Komisaris PLN Nusantara Power
-
Sosok Chasandra Thenu, Selebgram Ambon Akui Dirinya Pemeran Video Viral 1,6 Menit
-
Harga Emas Antam Kembali Longsor, Kini Dibanderol Rp 1.907.000/Gram
-
Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Dihujat Habis-habisan Promosi Piala Presiden 2025
Terkini
-
Sepanjang 2024, BRI Telah Salurkan Pembiayaan UMKM Sebesar Rp698,66 Triliun di Indonesia
-
Sanrah Food: Dukungan BRI Membuat Usaha Berkembang dan Mampu Perluas Penjualan
-
7 Rekomendasi Sepatu Lari Produk Lokal: Ringan dan Nyaman, Harga Mulai Rp400 Ribuan
-
7 Parfum Wanita Murah Wangi Tahan Lama, Harga Pelajar Mulai Rp12 Ribuan
-
Heboh Typo Ucapan Hari Bhayangkara ke-79 dari Pemprov Riau, Kok Bisa?