SuaraRiau.id - Sejumlah mahasiswa menutup jalan berlubang di dekat kampusnya. Aksi ini dilakukan oleh Komunitas Literasi dan Sastra, Universitas Riau (Unri).
Dilansir dari akun media sosial @kabarpekanbaru, Minggu (29/10/2023), mahasiswa ini melakukan penutupan lubang-lubang yang berada di Jalan Bangau Sakti, tepat di samping kampus Unri.
"Aksi ini dilakukan agar tak ada lagi pengendara khususnya roda dua yang terjatuh akibat rusaknya Jalan Bangau Sakti," tulis pengunggah di kolom caption.
Pada unggahan foto kolase tersebut, tampak para mahasiswa tengah menutup lubang jalan rusak dengan bahan seadanya, yaitu pecahan batu bata.
Mereka tampak berusaha menyusun pecahan batu bata di lubang-lubang menganga yang tampak digenangi air, hingga tertutup. Tak hanya di satu lubang, aksi ini juga dilakukan di sejumlah lubang yang ada di jalan Bangau Sakti.
Tak sedikit warganet memberikan apresiasi atas apa yang dilakukan oleh para mahasiswa ini. Salah satunya disampaikan @jup*** di kolom komentar.
"Keren ayo tingkat kan aksi untuk bertemu langsung ke DPRD dan Pj sampaikan Kritik dan masukkan untuk kota tercinta," tulis @jup***.
"Alhamdulillah bukan caleg, terimakasih adek adek mahasiswa," timpal @tem***.
Sementara itu, sejumlah warganet justru menyayangkan kondisi jalanan Kota Pekanbaru kepada jajaran Pemerintah. Seperti yang diungkapkan oleh @bee***.
"Ngk malu apa dinas pekanbaru jln begono harus di mulai dgn mahasiswa dlu yg bagusin ..pada mkn gaji buta kx noh," ungkapnya.
"Semoga masih pada punya malu ya @muflihun.sstp.map @dinaspuprpekanbaru @dinaspuprpkppriau @syamsuar.official," imbuh @spe***.
Kontributor : Anggun Alifah
Berita Terkait
-
Daftar Tempat Olahraga Favorit Keluarga di Pekanbaru, Mau Tahu?
-
Digelontorkan Rp 800 Miliar, Jokowi Puas Progres Perbaikan Jalan Rusak di Lampung
-
Dua Hari di Lampung, Ganjar Pranowo: Masyarakat Banyak Ngeluh Jalan Rusak
-
Efek TikTokers Bima, Ombdusman Kebanjiran Laporan Jalan Rusak di Lampung
-
4 Perusahaan Batu Bara Diultimatum Tidak Melintasi Jalan Umum di Pali: Bikin Jalan Rusak
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
KPK Masih Gelar Perkara Guna Tentukan Status Gubernur Riau
-
OTT KPK, Kader PKB Orang Kepercayaan Gubernur Riau Ikut Diperiksa
-
Bryan Adams Bakal Tampil di Jakarta, Yuk Beli Tiketnya di BRImo
-
6 Mobil Toyota Bekas Punya Sunroof, Mewah dengan Kenyamanan Premium
-
4 Mobil Bekas dengan Desain Unik dan Lucu, Tetap Bandel Dipakai Harian