Sejumlah warganet di kolom komentar menyayangkan aksi para dosen yang menuntut haknya dengan cara yang dinilai tidak beradab, seperti yang disampaikan oleh @mau***.
"Astaghfirullah ya Allah.... Bagaimana ini kampus UIN kampus Islam tapi bertutur katanya seperti tak tau adab semua.Padahal Pengajar dan Pendidik itu contoh bagi mahasiswa dan kami Alumni Magister UIN Pekanbaru.. Jadi malu sama Universitas Negeri yg lain kami pak," tulisnya di kolom komentar.
"Judulnya UIN kampus Islam tapi kok dosen dan rektornya begini...rusak reputasi kampus...selesaikan dgn baik dan tdk seperti yg kita lihat di medsos ini," ujar @p3m***.
Selain itu, beberapa warga juga menyinggung adanya permasalahan keterlambatan gaji yang sudah menjadi permasalahan menahun. Seperti disampaikan @wa_h***.
"Klu soal gaji emng udh dr dl.semenjak sya kuliah gak selesai2 gaji dosen padahal mahasiswa kuliah itu bayar dl.kadang suka miris lihat2 dosen apalagi honor," kata @wa_h***.
"Sudah tutup saja kampus UIN ini,ganti semua perangkat perangkatnya,ganti nama ,sudah rusak nama UIN ini ,banyak masalah dan selalu ada saja masalahnya,pembangunan di UIN pun tidak ada yang benar banyak mangkraknya," timpal @jej***.
Kontributor : Anggun Alifah
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Aksi Guru Gunting Seragam Murid di Tengah Lapangan Tuai Pro Kontra
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Viral Kurir Paket Dapet Banyak THR dari Pelanggan, Cara Bersyukur Anak dan Istri Jadi Sorotan
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
-
8 Rekomendasi HP Samsung Murah Terbaik April 2025, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Cek Amplop DANA Kaget Gratis, Siapa Tahu Dapat Ratusan Ribu
-
Memilukan, Balita Kakak Beradik Tewas Tenggelam di Kolam Bekas Pengeboran PHR
-
Tahan Ijazah Pekerja, Perusahaan di Pekanbaru 'Digerebek' Wamenaker
-
Ustaz Abdul Somad Resmi Jabat Direktur LP3N
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi