SuaraRiau.id - Prasarana transportasi seperti jalan dan jembatan menjadi kebutuhan yang penting bagi masyarakat untuk menjalankan aktivitas sehari-hari.
Sayangnya, belum semua wilayah memiliki prasarana transportasi yang layak. Salah satunya seperti yang diunggah dalam sebuah video singkat oleh akun @kabarnegri, Minggu (7/5/2023) lalu.
Video tersebut adalah milik warganet dengan akun @dony_wj02. Disebutkan lokasi video ini di Desa Ganting, Kecamatan Salo, Kabupaten Kampar.
Video unggahan ini nampak emak-emak yang tengah mengendarai sepeda motor matic bersama bocah.
Dalam video, nampak ibu tersebut melintasi sebuah jembatan gantung yang membentang di atas sungai. Jembatan tersebut tampak kecil dan berdasar kayu.
Siang ibu tampak sangat berhati-hati saat melintasi jembatan itu dengan mengendarai sepeda motornya sangat perlahan dan menurunkan kakinya.
Sementara itu, si anak tampak sesekali menoleh ke kanan dan melihat ke arah Sungai Kampar di bawah jembatan yang dilaluinya.
Sejumlah warganet mempertanyakan peran pemerintah, khususnya Gubernur Riau. Seperti yang disampaikan @kif***.
"Gubernurx mana nih....????jgn jgn ikutan tepuk tangan kyk gub sebelah lagi..stlah di bantu pusat," tulisnya di kolom komentar.
"Apa" harus presiden, apa kah pejabat sekitar ga punya otak dan kepedulian?" imbuh @gan***.
Berita Terkait
-
Giliran Emak-emak Turun ke Jalan Tolak UU TNI
-
Turun ke Jalan Bareng Mahasiswa, Demo Emak-emak Tolak UU TNI: Kami Tak Ingin Orba Kembali!
-
Detik-detik KMP Portlink III Tabrak Jembatan Bergerak di Dermaga Eksekutif Merak
-
Basiacuong Kampar: Warisan Budaya yang Membentuk Kecerdasan Interpersonal
-
Penampakan Jembatan di Rumah Desta, Jadi Saksi Perpisahannya dengan Natasha Rizky
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
Harta Kekayaan Muhammad Isa Lahamid, Ketua DPRD Pekanbaru Komentari Mobil Dinas Alphard
-
Dividen Rp31,4 Triliun dari BRI Siap Dibagikan Kepada Investor 10 April 2025
-
Pengedar Narkoba Ditangkap usai Viral TK di Pelalawan Diduga Jadi Tempat Nyabu
-
Gubernur Riau Tunjuk Empat Plt Kepala OPD yang Baru, Ini Nama-namanya
-
I Love Mutiara: BRI Dikenal sebagai Bank Paling Berpengalaman dalam Mendukung UMKM