SuaraRiau.id - Buka puasa merupakan salah satu hal yang ditunggu-tunggu umat Islam setelah nyaris seharian menahan lapar dan dahaga.
Hari ini, Senin (27/3/2023), tak terasa umat muslim memasuki hari kelima puasa Ramadhan
Selama berpuasa, bagi umat Islam memiliki waktu-waktu tertentu yang wajib diperhatikan. Seperti mulai dari sahur, di mana menjadi waktu bersantap sebelum menjalankan puasa.
Kemudian waktu subuh, yakni dimulainya berpuasa dan tentunya magrib yang menjadi waktu berbuka puasa.
Bagi umat muslim, sangat penting untuk memperhatikan jadwal subuh dan magrib agar puasa memenuhi syarat dan kewajiban sesuai dengan anjuran syariat.
Setiap wilayah di seluruh Indonesia memiliki jadwal buka puasa yang berbeda.
Berikut jadwal buka puasa Pekanbaru dan sekitarnya pada Senin (27/3/2023).
- Ashar: Pukul 15.26 WIB
- Maghrib: Pukul 18.26 WIB
- Isya: Pukul 19.34 WIB
Sementara untuk beberapa Kabupaten/Kota di sekitar Kota Pekanbaru ada beberapa perbedaan waktu dalam hitungan menit, berikut rinciannya;
Kabupaten Kampar +1 menit, Kabupaten Siak -3 menit, Kabupaten Bengkalis -1 menit, Kabupaten Pelalawan -2 menit, Kabupaten Kuantan Singingi +1 menit, Kabupaten LimapuluhKota +4 menit, Kabupaten Rokan Hulu +3 menit, Kabupaten Dumai -1 menit, Kotamadya Payakumbuh +4 menit, Kabupaten Sawahlunto Sijunjung +3 menit, Kabupaten Kepulauan Meranti -5 menit, Kabupaten Tanah Datar +5 menit, Kotamadya Sawahlunto +4 menit, dan Kabupaten Indragiri Hulu -2 menit.
Berita Terkait
-
5 Jenis Kurma Terbaik yang Cocok Dikonsumsi saat Buka Puasa, Yuk Cobain!
-
Amalan Doa dari Buya Yahya yang Bisa Dibaca Selama Bulan Ramadhan 2023, Ini Penjelasannya
-
Menu Buka Puasa, Cobain Yuk Surabi Kurma Kang Dyan Purwakarta Dijamin Enak Banget!
-
Nggak Terima Ditegur saat Buka Puasa, Anak Ngamuk Pukul Ayahnya Pakai Kursi
-
Pertama Dalam Sejarah! Chelsea Gelar Buka Puasa Bersama dan Taraweh di Stamford Bridge
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
Terkini
-
5 Link Saldo DANA Kaget Khusus, Rezeki Akhir Pekan Jangan Disia-siakan
-
3 Prompt Gemini AI untuk Edit Foto Fashion bak Pemotretan Profesional
-
Bocoran Preorder iPhone 17 Pro Max dan iPhone Air di Indonesia
-
3 Link Saldo DANA Kaget Senilai Rp165 Ribu, Kesempatan Cuan Pagi-pagi!
-
The Asian Post Beri Rating The Best SOE 2025 untuk Kinerja Pembiayaan dan Pemberdayaan PNM