SuaraRiau.id - Warga Pekanbaru dihebohkan dengan aksi perampokan bersenjata api yang terjadi di gerai ATM pada Minggu (5/3/2023) pagi.
Seorang petugas pembawa uang ATM ditembak pada bagian perut dan kini mendapat perawatan di rumah sakit.
Video perampokan yang terjadi di Jalan Tanjung Datuk, Kecamatan Limapuluh, Pekanbaru tersebut viral di media sosial.
Seorang saksi menyebut bahwa dalam aksi perampokan itu sempat terjadi duel antara korban dan pelaku.
“Sempat berduel mereka,” ujar Armen, warga yang ditemui Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Minggu (5/3/2023).
Armen yang merupakan juru parkir itu mengaku bergegas menuju lokasi ketika satu kali letusan senjata api.
“Saya langsung ke TKP, taunya ada korban tergelatak kena tembak, ada satu kali tembakan,” terangnya.
Di lokasi kejadian, Armen melihat korban mengalami luka di bagian perut karena tembakan, diduga dari senjata api pelaku.
“Korban luka di perutnya, korban terlihat berdua sama rekannya, saya kurang tahu korban itu lagi mengambil uang atau mengisi uang di ATM. Pelaku melarikan diri,” jelasnya.
Sementara itu, Plh Kasatreskrim Polresta Pekanbaru, Kompol Manapar Situmeang mengatakan, kejadian berawal saat karyawan PT SSI dan PT SGI melakukan pengisian uang di ATM Panin Bank.
Berita Terkait
-
Nyanyian 2 Tersangka Ungkap Jaringan Perampokan Bersenpi di Sumsel
-
Pertahankan Ponsel Miliknya, Seorang Sopir Angkot di Jaktim Kena Sabet Celurit Dua Bandit Jalanan
-
Waspada Modus Kempes Ban, Otak Perampokan Pecah Kaca di Tulungagung Dibekuk
-
Film At The End of The Tunnel: Kecerdikan Pria Lumpuh dalam Merampok Bank
-
Aksi Ayah Durhaka di Austria: Hasut Anak Merampok, Lalu Menyalahkannya di Pengadilan
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025