SuaraRiau.id - Permainan dua buah bola yang disatukan sebuah tali atau disebut lato-lato belakangan kembali merebak di kalangan anak-anak.
Permainan lato-lato ternyata juga disukai oleh kalangan dari berbagai usia, termasuk balita.
Seperti yang diunggah dalam sebuah video singkat yang dibagikan akun media sosial @berbagisemangat, Jumat (06/01/2023).
Pada video tersebut, tampak seorang bayi laki-laki yang tengah duduk sembari asik bermain lato-lato dengan wajah serius.
Meski belum genap berusia satu tahun, si bayi yang tengah menikmati permainannya itu terlihat sangat mahir menggunakan lato-latonya hingga menimbulkan bunyi yang khas.
"Bayi 11 bulan main lato-lato," tulis sang ibu di dalam video unggahan tersebut.
Bayi itu tampak sangat menikmati permainannya tersebut. Tak hanya saat duduk, bayi itu bahkan memainkan lato-latonya sembari rebahan.
"Kalo ditanya 'Mana tektekannya de?' Doi langsung cari latolatonya," imbuh sang Ibu.
Si bayi bahkan memamerkan kemampuannya dalam berbagai kesempatan.
Aksi menggemaskan bayi ini mengundang berbagai komentar dari warganet. Salah satunya disampaikan @nrl**.
"Lucu bgt ya Allah," tulisnya di kolom komentar.
"Yg sambil rebahan lucuuuu," timpal @din***.
"Mending main ini daripada mereka main hp," kata @rin***.
Kontributor : Anggun Alifah
Berita Terkait
-
Berikut Lirik Lagu Ethek-Ethekan dan Artinya yang Kembali Viral Karena Lato-lato
-
Janin Bayi Ditemukan Terbungkus Plastik di Taman Kawasan Duren Sawit, Polisi Selidiki Siapa yang Buang
-
Geger! Bayi Bermata Satu Lahir di Yaman, Benarkah Datangnya Dajjal?
-
Akhirnya Amanda Manopo Bahagia, Ternyata Ini yang Bisa Membuatnya Tertawa
-
Jemari Bocah di Malang Melepuh dan Bengkak Gegara Terlalu Sering Main Lato-lato
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
-
Mau Wajah Glowing? Inilah Urutan Menggunakan Skincare Malam yang Tepat
-
7 Brand Skincare Korea Terbaik, Auto Bikin Kulit Mulus Harga Mulai Rp19 Ribu
Terkini
-
Link DANA Kaget Jelang Akhir Bulan, Buka Amplop Bernilai Rp230 Ribu
-
Pemutihan Pajak Kendaraan Riau Dimulai Hari Ini hingga 19 Agustus 2025
-
3 Link DANA Kaget Bernilai Rp395 Ribu, Semoga Menjadi Keberuntunganmu
-
BRI Dukung Desa BRILiaN Hargobinangun Yogyakarta Ciptakan Sistem Sampah Digital dan UMKM Mandiri
-
3 Amplop DANA Kaget Hari Ini, Bantu Tutupi Biaya Keperluan Mendadak