SuaraRiau.id - Empat pemain berdarah Indonesia dipanggil Timnas Singapura untuk berlaga di Piala AFF 2022
Bukan lagi pemain naturalisasi, tapi pemain keturunan itu pun dengan garis darah yang berasal dari Indonesia, setidaknya ada empat pemain.
Di mana ketiganya masih terikat saudara, di antaranya Irfan fandi, Ikshan Fandi dan Ilhan Fandi, ketiganya merupakan putra dari legenda Singapura, Fandi Ahmad.
Sementara satu pemain keturunan Indonesia lain adalah Taufik Suparno, pria berusia 26 tahun dengan ayah yang berasal dari Indonesia dan ibunya warga Singapura asli.
Baca Juga: Puan Maharani Beri Penghormatan ke Korban Tragedi Itaewon, Pinkan Mambo Kesal sama Raffi Ahmad
Debut Taufik untuk timnas Singapura terjadi pada 2015 silam, hingga kini keempat pemain tersebut masih menjadi andalan hingga Piala AFF 2022.
Piala AFF bukan ajang yang asing bagi Singapura, negara ini pernah meraih gelar juara lewat sistem naturalisasi yang diterapkan.
Saat itu para pemain naturalisasi berhasil membawa Singapura meraih gelar juara Piala AFF, kini keadaan berbanding terbalik.
Kekuatan Singapura di Piala AFF 2022 tak hanya berasal dari pemain keturunan asal Indonesia, tetapi juga beberapa pemain lain.
Termasuk Faris Ramli, pemain yang kena ejek Asnawi Mangkualam usai gagal mengonversi penalti menjadi gol di semifinal Piala AFF 2022.
Baca Juga: 3 Alasan Jordi Amat dan Sandy Walsh Berpeluang Besar Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2022
Kemudian Hassan Sunny, kiper kawakan yang juga pernah menyulitkan timnas Indonesia di Piala AFF 2022 dengan aksi memukaunya.
Piala AFF 2022 mulai digelar pada 20 Desember 2022 hingga 16 Januari 2023 dengan menerapkan sistem kandang-tandang mulai dari fase grup.
Singapura memiliki kesempatan besar lolos ke babak semifinal turnamen usai tergabung dalam Grup B bersama Vietnam, Malaysia, Myanmar dan Laos.
Setidaknya negara ini terhindar dari kesempatan bertemu Thailand dan Indonesia yang mengisi Grup A bersama Kamboja, Brunei Darussalam dan Filipina.
Berita Terkait
-
Raksasa Belanda Siap Rogoh Kocek Rp10 M Demi Rekrut Pemain Keturunan Indonesia
-
Sederet Keistimewaan Tristan Gooijer: Pantas Bikin PSSI Kepincut
-
Siapa Ayah Laurin Ulrich Pemain Keturunan Indonesia di VfB Stuttgart? Eks Bomber Jerman
-
Bisa Bela Timnas Indonesia? Laurin Ulrich: Saya Menantikan Tantangan
-
Kakek Lahir di Surabaya, Pemain Keturunan Indonesia Ini Diincar Bayern Munich
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Pungut Retribusi Sampah secara Tunai di Pekanbaru Bisa Dilaporkan
-
Syamsuar Pesan Jangan Ada 'Dua Matahari' ke Gubri Wahid, Ini Maknanya dalam Kepemimpinan
-
Rumah Didatangi Gubri Wahid, Syamsuar Ngomongin 'Dua Matahari'
-
Harga Sayuran di Pekanbaru Naik 3 Kali Lipat, Cabai Tembus Rp120.000 usai Lebaran
-
Gubri Wahid Siap Lantik Afni dan Syamsurizal Jadi Bupati-Wakil Bupati Siak