SuaraRiau.id - Nikita Mirzani dikabarkan jatuh sakit di penjara hingga ia harus dilarikan ke Rumah Sakit Bhayangkara Banten.
Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Banten, Masjuno membenarkan kabar tersebut.
Diungkap Masjuno, jika Nikita Mirzani sakit dan sebelumnya telah memiliki surat keterangan dokter.
“Yang bersangkutan sakit, sudah ada keterangan dokter,” ungkap Masjuno, dikutip dari herstory Sabtu (5/11/2022).
Baca Juga: 'Gitar Spanyol' & 'Body Ampun Cuy', Inilah Pujian Nitizen di IG Nikita Mirzani dan Denise Clariesta
Pihak Rutan Serang pun telah menjalankan prosedur sesuai dengan aturan soal keadaan tahanan titipan yang mengalami sakit.
Pihak rutan bersurat dengan Kejari Serang mengenai Niki yang mendadak mengalami sakit.
”Dan sudah ditindaklanjuti Kejari Serang, tadi dikawal kepolisian dan Kejari, sudah dibawa ke rumah sakit,” tuturnya.
Surat dokter yang dimiliki menjadi syarat tahanan dapat keluar dari rutan namun dengan syarat dikawal oleh petugas Kejari dan polisi.
“Ada surat sakitnya dari dokter, surat permintaan dari Kejari Serang sudah ada, maka kita keluarkan,” jelasnya.
Baca Juga: Deli Terpopuler Sepekan: Febri Diansyah Terdiam soal Anak Sambo hingga 'Susu cap Nyonya'
Mengenai lama waktu yang diizinkan untuk Nikita menjalani pengobatan pun tak dapat diungkapkan pihak Rutan Serang karena Niki masih berada di bawah kewenangan Kejari Serang.
Berita Terkait
-
Sedang Dibui, Penampilan Nikita Mirzani saat Jadi Saksi Sidang Isa Zega Tuai Sorotan
-
Sindir Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru Cibir Saksi di Persidangan Isa Zega: Marahin Aja Pak Hakim
-
Lisa Mariana Nimbrung di Unggahan Terbaru Nikita Mirzani, Netizen: Najis, Pansos Mulu
-
Datangi Kantor Polda Metro Jaya, Penampilan Reza Gladys Diledek Norak
-
Kuasa Hukum Isa Zega Sebut Nikita Mirzani Tak Berkualitas Jadi Saksi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025