SuaraRiau.id - Dewi Perssik disebut mendapat banyak kecaman kecaman dari fans fanatik Lesti Kejora. Hal itu diduga merupakan imbas kontroversi di acara talkshow 'Pagi Pagi Ambyar'.
Dewi Perssik yang merupakan host talkshow tersebut terlihat mengutarakan perasaan kesalnya diserang oleh fans fanatik Lesti Kejora.
"Makanya jangan jadi artis kalau enggak pengen dibahas. Ini KDRT, KDRT itu kriminal," ujar Dewi Perssik dalam unggahan yang beredar.
Mantan istri Angga Wijaya tersebut menegaskan, dirinya bersikap netral dan hanya melakukan perkejaan semata di acara talkshow 'Pagi Pagi Ambyar'.
"Jangan salahin gua dong, gua cuma kerja di Pagi Pagi Ambyar. Gue itu cuma menjalankan tugas sebagai host. Toh kita netral kok," sambungnya.
Oleh karena itu, Dewi Perssik menilai emosi netizen seharusnya dialamatkan ke Lesti Kejora alih-alih kepadanya.
"Junjungan lo itu sudah bikin masyarakat Indonesia gerah, pusing. Kalau lo enggak pingin dibahas, enggak usah lapor-lapor polisi," pungkasnya.
Cuplikan unggahan video curahan hati Dewi Perssik ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 790 ribu jumlah tayangan.
"DP: Jangan jadi artis kalau ga mau dibahas," tulis akun TikTok @kudrihans, dilansir pada Jumat (21/10/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Padahal Lesti gak pernah nyenggol," tulis seorang netizen.
"Mulutnya ya Allah," kata netizen lain.
"Gak nyangka DP begitu," sahut yang lainnya.
Berita Terkait
-
Minta Kasus KDRT Dilanjutkan, Komnas Perempuan dan Komnas Anak Kompak Sebut Lesti Kejora Rugikan Perempuan
-
Video Rizky Billar Emosi Dicecar Wartawati: Hati-hati Mbak, Entar Dibanting!
-
Tidak Peduli dengan Pendapat Warganet, Lesti Kejora Disebut Kacang Lupa Kulit
-
Lesti Kejora Alami Stockholm Syndrome Gara-Gara Maafkan Rizky Billar? Desy Ratnasari Sarankan Cek ke Psikolog
-
Devina Kirana Akui Berhubungan Selama Setahun Dengan Suami Lesti Kejora, Rizky Billar
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Viral Kisah Bocah Dibuang Orangtua, Jadi Pemulung Demi Hidupi sang Adik
-
Harta Kekayaan SF Hariyanto, Wagub Riau Gantikan Abdul Wahid yang Ditahan KPK
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Berkualitas untuk Keluarga, Harga di Bawah 100 Juta
-
Gubernur Abdul Wahid Tersangka KPK, SF Hariyanto Ganti Pimpin Riau
-
Polda Riau Pangdam XIX/TT Cek Kesiapan Siaga Bencana: 31.000 Personel dan Sarpras SAR Disiagakan