SuaraRiau.id - Mantan aktris film dewasa Maria Ozawa alias Miyabi baru-baru ini terlihat meradang. Ia membuat surat terbuka terhadap situs judi online K9Win.
Sekitar April 2021, mantan bintang JAV (Japan Adult Video) tersebut memang terpilih menjadi brand ambassador situs judi tersebut.
Miyabi terlihat beberapa kali mempromosikan perihal judi di media sosial Instagramnya.
Karena hal tersebut, Instagram lama Maria Ozawa dibekukan lantaran dianggap telah melakukan pelanggaran dengan mempromosikan hal ilegal.
"Di waktu saat saya harus mempromosikan brand mereka, saya diminta beberapa kali untuk menggunakan media sosial saya untuk kampanye mereka," tulis Maria Ozawa dalam surat terbukanya.
"Hasilnya, akun media sosial saya dibekukan dan dilarang, di mana mereka (K9Win) tidak memberikan kompensasi," lanjutnya, Kamis (20/10/2022).
Setelah masa kerja sama berakhir, Maria Ozawa menyinggung bagaimana K9Win masih menggunakan citra dan kemiripannya dalam materi promosi situs mereka.
"Tidak jelas juga bagi saya bahwa semua aset yang diproduksi selama masa kerjasama akan selamanya menjadi milik mereka, untuk dipakai di manapun dan kapanpun mereka pilih."
Hal itu, kata Maria Ozawa, telah menyebabkan penderitaan yang signifikan bagi dirinya serta mitranya saat ini.
"Oleh karena itu, saya ingin meluruskan dan memperjelas semuanya: Saya bukan lagi brand ambassador K9Win dan sama sekali tidak terkait dengan perusahaan mereka."
Berita Terkait
-
Cak Imin Temui Korban Judi Online di RSCM: "Merusak Seluruh Sendi Kehidupan!"
-
Kisah Pelajar Jakarta Kecanduan Judol: Main Bareng Guru hingga Gadai BPKB Motor
-
Lagi! Polisi Tangkap Bandar Judi Online Libatkan Pegawai Komdigi, Pemilik Web Keris123
-
Istana Persilakan Polisi Periksa Eks Menkominfo Budi Arie di Kasus Judi Online Komdigi
-
Kominfo Tutup Akun Judi Online di Telegram dan Instagram, Ribuan Pengikut Terdampak
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
Risiko Bisnis Tinggi, PHR Tegakkan Integritas dan Etika Dalam Budaya Kerja
-
Janji Afni-Syamsurizal Gratiskan Seragam Sekolah untuk Murid Baru, Begini Hitungannya
-
PNM Boyong Tiga Penghargaan BBMA 2024, Tampilkan Program Disabilitas Tanpa Batas
-
Program BRImo FSTVL Banjir Hadiah Seru, Termasuk BMW 520i M Sport: Begini Caranya Buat Meminang Agar Bisa Dibawa Pulang!
-
Riau Petroleum Rokan Jadikan Hari Pahlawan Momen Refleksi Semangat Perjuangan