SuaraRiau.id - Lesti Kejora akhirnya mencabut laporan kasus KDRT Rizky Billar pada Kamis 13 Oktober 2022 lalu. Pasangan muda tersebut memilih berdamai dengan sejumlah alasan.
Diketahui, Lesti Kejora mendadak mendatangi Polres Metro Jakarta Selatan saat Rizky Billar dipamerkan menjadi tersangka kasus KDRT.
Surat pencabutan laporan tersebut ditandatangani langsung oleh Lesti Kejora dan pengacaranya Sandy Arifin.
Hal ini diungkapkan oleh tim kuasa hukum Rizky Billar, sesaat setelah penyerahan surat pencabutan laporan dari pihak Lesti Kejora diserahkan pada pihak kepolisian.
"Iya mereka sudah berdamai. Sudah, sudah dicabut. Tadi surat pencabutannya sudah di depan saya kok ditandatangani (Lesti). Suratnya sudah diserahkan (pada kepolisian)," ujar Surya Darma Simbolon dilandir Hops.id--jaringan Suara.com dari YouTube KH Infotainment, Kamis (13/10/2022).
Pada kesempatan tersebut, tim kuasa hukum Rizky Billar juga mengungkapkan, bahwa kliennya sudah bertemu dengan Lesti Kejora.
Saat ditanya alasan dibalik pencabutan laporan, dan kemungkinan ada perjanjian tertentu yang diajukan oleh Lesti kejora, Surya Darma hanya menyebut bahwa itu bukan ranah dia untuk menjelaskan.
"Itu nggak bisa saya sampaikan, itu kan internalnya mereka ya. Biar itu antara mereka, kan itu suami istri masalahnya. Kita juga hanya menyaksikan aja di situ," jelasnya.
Seiring dengan pencabutan laporan KDRT dari Lesti Kejora, netizen di lini masa pun ramai-ramai mencabut dukungannya pada pedangdut tersebut.
Setelah sebelumnya netizen kompak memberi dukungan pada Lesti, bahkan meramaikan tagar #standforlesti, kini netizen dibuat kesal oleh keputusan Lesti yang mencabut laporannya.
"Selamat mak2 se Indonesia kena prank, prank sesungguhnya, mungkin Baim sama Paula sudah memberi kode kalau ini ini prank kali ya, bukan prank tapi edukasi," kata netizen, diakhiri emoticon tertawa.
"Sudahi kawan, urusan perut keluarga kita lebih penting. Simpan rasa simpati kita untuk hal yg lebih penting dan layak untuk dikasihani," tulis netizen lain.
Bahkan, warganet mengajak untuk unfollow akun Lesti Kejora, seperti salah satu netizen yang berkomentar.
"Kena prank. Lesti oh lesti sorry gue unfollow aaah," tulisnya.
"Udah unfollow aja," kata warganet lain.
Berita Terkait
-
Tak Menyesal Menikah dengan Rizky Billar, Lesti Kejora: Dia Lebih Baik dari Sebelumnya
-
Sindir Netizen, Lesti Kejora Edit Caption Foto IG Usai Kembali Akur dengan Rizky Billar
-
Reaksi Rizky Billar Saat Dibangunkan Lesti Kejora Terungkap, Keluar Kata-kata Kasar
-
Saipul Jamil Sentil Indosiar Karena Boikot Leslar dari TV, Warganet: Merasa Senasib
-
Lesti Kejora Diingatkan Denny Sumargo: Orang Suka Selingkuh, Akan Selingkuh Lagi
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Bocoran Realme C85 Pro: Baterai Tahan Lama, Tangguh dan Ramah di Kantong
-
3 Kijang Innova Bekas Mulai 70 Jutaan, Kabin Nyaman Angkut Keluarga Besar
-
6 Model Xenia Bekas 70 Jutaan Incaran Keluarga Muda, Serba Hemat dan Bersahabat
-
4 Rekomendasi Mobil Bekas 30 Jutaan Terbaik 2025, Irit Bensin dan Lincah
-
8 Mobil Bekas 30 Jutaan Tangguh Tahun 2025, Kendaraan Lawas Aura Tetap Berkelas