SuaraRiau.id - Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang diduga dilakukan Rizky Billar terhadap Lesti Kejora telah ditangani aparat berwajib.
Polisi telah membeberkan kronologi peristiwa yang dialami Lesti Kejora. Tak hanya itu, aparat juga telah melakukan olah TKP di rumah pasangan muda tersebut.
Menurut keterangan polisi, bukan kali pertama Lesti Kejora menjadi korban KDRT dari Rizky Billar. Hari saat Lesti Kejora melapor merupakan puncak sakit hatinya.
"Sebelumnya dia sudah sering mengalami KDRT. Kemarin itu puncaknya, dia sudah tidak tahan lagi," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan ditemui wartawan di kantornya dikutip dari MataMata.com, Rabu (5/10/2922).
Lesti Kejora awalnya tak mau melaporkan dugaan KDRT yang dilakukan Rizky Billar. Ia ingin menjaga rumah tangga untuk tetap bertahan.
"Sebagai istri dia menahan terus," kata Kombes Pol Endra Zulpan.
Namun dalam kasus terakhir, Lesti Kejora sudah tidak punya alasan untuk menahan diri.
Sebab sebelum dugaan KDRT terjadi, perempuan 23 tahun mendapati bukti perselingkuhan suaminya.
"Jadi suaminya selingkuh, waktu ditanya masalah selingkuhnya, dia marah dan terjadi lah kekerasan," beber Endra Zulpan.
Diketahui, hubungan Rizky Billar dan Lesti Kejora jadi sorotan usai muncul laporan dugaan KDRT di Polres Metro Jakarta Selatan pada 28 September 2022.
Berita Terkait
-
There's Still Tomorrow: Perjuangan Ibu Lawan KDRT Demi Masa Depan Anak
-
Sebelum Mualaf, Ruben Onsu Banyak Belajar Islam Versi Perempuan dari Lesti Kejora
-
Bernuansa Serba Pink, Harris Vriza Resmi Tunangan dengan Haviza Devi
-
Mualaf, Ruben Onsu Ungkap Sosok Pedangdut yang Temani Berproses Kenali Islam
-
Cemburu Buta! Pria di Blitar Bacok Mantan Istri dan Ibu Mertua!
Tag
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Panjang Lebar Penjelasan Ketua DPRD Pekanbaru soal Mobil Alphard untuk Dinas Wali Kota
-
Libur Lebaran, Sekolah TK di Pelalawan Diduga Jadi Tempat Pesta Narkoba
-
Suryani, Kartini Masa Kini yang Sukses Dongkrak Ekonomi Keluarga Lewat KUR BRI
-
Beda Penjelasan 2 Pejabat soal Pemkot Pekanbaru Beli Alphard, Siapa Bisa Dipercaya?
-
Profil Markarius Anwar, Wakil Wali Kota Disorot usai Pemkot Pekanbaru Beli Mobil Dinas Mewah