SuaraRiau.id - Melanie Subono ikut menyorot masalah dugaan KDRT yang dialami Lesti Kejora.
Padahal sebelumnya Melanie sempat menunjukkan ketidaksukaan pada Lesti Kejora.
Namun sejak laporan dugaan KDRT tercium publik, ia memberikan komentar. Kali ini, ia memberikan pesan khusus kepada Lesti.
Seperti yang Melanie unggah di akun Instagram miliknya pada Sabtu (1/10/2022) ini. Sampai saat ini, unggahannya sudah mendapatkan hingga 21,9 ribu likes dari netizen.
"Lesti, gw ga kenal pribadi. Dulu malah suka gw hina karna dikit2 media nulis "apa kata Lesti"," tulis Melanie dalam unggahannya.
Ia memulai dengan mengungkit kasus dugaan KDRT yang dialami oleh Lesti. Ia juga menjelaskan seperti apa pendapatnya mengenai Lesti di masa lalu.
Walaupun dahulu pernah melakukan hal buruk secara tidak langsung, kini ia memberikan dukungan kepada Lesti Kejora. Tak hanya itu, Melanit juga mengungkapkan pujian.
"Lo wanita Kuat. Terima kasih sudah melapor ke yang berwenang," tambah Melanie.
Selain itu, Melanie kembali menyampaikan terima kasih kepada Lesti Kejora. Terutama terima kasih telah menjadi sosok yang hebat.
Baca Juga: 7 Pasangan Artis Dijodohkan Warganet, Ada yang Menikah dan Juga Putus
"Terima kasih udah jadi kuat & bersikap. Kehormatan kita di mulai dari diri kita sendiri," imbuhnya.
Unggahan dari Melanie ini juga mendapatkan banyak respon dari warganet, terutama yang mendukung Lesti Kejora.
"#standforlesti wanita hebat, kuat," kata seseorang.
"Peluk semua perempuan," tambah yang lain.
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Pilih Rehat Sejenak dari Dunia Hiburan, Ini Alasannya!
-
Lesti Kejora Pamit dari Dunia Entertainment Usai Diminta Rizky Billar, Ada Apa?
-
Roby Tremonti Bicara Soal Surat Pembatalan Nikah dengan Aurelie Moeremans, Dipaksa Ngaku KDRT
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Na Daehoon Bantah Tudingan Lakukan KDRT pada Jule: Tidak Pernah Sekalipun!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas 100 Jutaan Punya Kabin Luas, Nyaman dan Tangguh
-
Fakta-fakta Penangkapan Bos Otomotif Pesta Narkoba di Pekanbaru, Berujung Dilepas
-
5 Mobil Bekas 100 Jutaan, Muat 7 Penumpang yang Fungsional untuk Jangka Panjang
-
Pemkab Siak Setop Beasiswa PKH, Mahasiswa Nunggak Uang Kuliah Terancam DO
-
5 Lipstik Viva untuk Usia 40 Tahun ke Atas: Tahan Lama, Terlihat Awet Muda