SuaraRiau.id - Sepasang kekasih diduga mesum diamankan Satpol PP Kota Padang di kos-kosan kawasan Lubuk Begalung pada Minggu (25/9/2022) dini hari.
Pasangan mesum tersebut diamankan berawal dari laporan masyarakat yang resah dengan perbuatan mereka.
"Berdasarkan laporan warga setempat, pasangan remaja ini diduga berbuat mesum di salah satu di kos-kosan wilayah tersebut," kata Kasatpol PP Padang, Mursalim dikutip dari Covesia.com--jaringan Suara.com.
Menurut Mursalim, setela dicek petugas mendapati pasangan muda-mudi ini melakukan mesum. Pasangan tersebut kemudian diamankan warga.
"Ulah perbuatan mereka ini masyarakat sekitar menjadi resah sehingga mereka terpaksa diamankan dan diserahkan ke petugas Satpol PP kota Padang," ungkap Kasatpol.
Setelah sampai di Mako Satpol PP kedua remaja ini akhirnya diinterogasi dan berdasarkan keterangan dari mereka kepada penyidik bahwa kedua pasangan ini baru saling kenal.
"Pasangan yang di mabuk asmara wanitanya berinisial RA (18) dan pria PT (19), mereka baru saja saling kenal melalui lewat media sosial," terang Mursalim.
Selanjutnya mereka di proses sesuai aturan yang berlaku serta kedua orangtua mereka juga di panggil agar mereka tahu perbuatan dari anak anak mereka.
Terkait hal ini Kasat Pol PP Padang Mehimbau kepada masyarakat agar mengunakan media sosial ke hal yang positif.
Lebih lanjut Mursalim juga berterimakasih kepada masyarakat yang turut serta dalam menjaga lingkungan dari segala perbuatan maksiat sehingga kondisi yang baik dan tentram dapat di ciptakan di tengah tengah masyarakat.
Berita Terkait
-
Dongkol Anak Buah Bubarkan Demonstran Tolak UU TNI di DPR, Pramono Habis-habisan Marahi Satpol PP
-
Satpol PP Beberkan Alasan Bubarkan Aksi Tolak UU TNI di Depan Gedung DPR
-
Warga Depok, Bekasi Hingga Tangerang Dilarang Gelar Konvoi Malam Takbiran di Jakarta
-
Astagfirullah! Kompak Maksiat saat Puasa, 21 Pasangan di Lampung Digerebek Lagi Indehoy di Hotel
-
Cek Fakta: Viral Mie Gacoan Mengandung Babi Langsung Disegel Satpol PP
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Dedi Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM
-
Terima Apa Adanya, Ni Luh Nopianti Setia Menunggu Hingga Agus Difabel Bebas
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik April 2025
-
Tier List Hero Mobile Legends April 2025, Mage Banyak yang OP?
Terkini
-
Diperiksa, Belasan Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Terancam Tak Dapat Remisi
-
Cuma Siang Ini, Saldo DANA Kaget Gratis Senilai Ratusan Ribu Rupiah
-
Harga Sawit Riau Nyungsep, Imbas Penjualan CPO Melemah
-
Kejutan Ratusan Ribu, Ambil Segera DANA Kaget Gratis buat Beli Token Listrik
-
Kekayaan Bastian Manalu, Kepala Rutan Pekanbaru Disorot usai Viral Tahanan Diduga Dugem