SuaraRiau.id - Mantan Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo bersama sang istri Putri Candrawathi ditetapkan menjadi tersangka pembunuhan berencana terhadap ajudan mereka Brigadir J.
Tak hanya Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi, sejumlah nama juga menjadi tersangka kasus yang menghebohkan Indonesia tersebut.
Terbaru, beredar kabar yang menyebutkan bahwa dua anak Ferdy Sambo lantaran ikut terlibat dalam kasus pembunuhan Brigadir J.
Kabar menggegerkan itu muncul usai adanya video yang diunggah oleh akun Facebook Sarjana Militer pada Selasa (6/9/22) lalu.
Video tersebut menarasikan bahwa dua anak Ferdy Sambo ditangkap karena terbukti membantu pembunuan Brigadir J.
"Gawat! 2 anak Ferdy Sambo ditangkap terbukti bantu pembunuhan Brigadir J," demikian keterangan dalam video tersebut.
Benarkah anak Ferdy Sambo ditangkap karena terlibat pembunuhan Brigadir J?
Penjelasan
Berdasarkan penelusuran Tim Cek Fakta Tempo, adanya video yang diklaim sebagai video yang merekam momen penangkapan dua anak Ferdy Sambo karena terlibat dalam kasus pembunuhan Brigadir J adalah klaim yang menyesatkan.
Faktanya, tidak ada bukti yang menyatakan bahwa dua anak Ferdy Sambo ditangkap karena terlibat dalam pembunuhan Brigadir J.
Video yang diunggah oleh akun Facebook Sarjana Militer tersebut nyatanya hanya berisi proses rekonstruksi seputar kasus yang dialami Fedy Sambo.
Perlu diketahui bahwa kasus pembunuhan berencana terhadap Brigadir J masih terus berjalan hingga kini.
Polri telah memeriksa beberapa anggota kepolisian yang terlibat. Bukan itu saja, Polri bahkan telah menetapkan tersangka dalam kasus tersebut.
Kesimpulan
Berdasarkan penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa kabar mengenai dua anak Ferdy Sambo yang ditangkap karena terlibat dalam pembunuhan adalah informasi yang salah.
Unggahan tersebut masuk dalam kategori konten yang menyesatkan atau hoaks.
Sebagaimana diketahui, kasus Brigadir J hingga kini masih
Berita Terkait
-
Meski Naik Banding, Ferdy Sambo Berpotensi Tetap Dipecat, Begini Penjelasan Polri
-
Kecewa Kinerja Timsus Polri, Keluarga dan Pengacara Brigadir J Menyerah
-
Sidang Banding PDTH Ferdy Sambo, Said Didu: Dengan Berbaliknya Arah Angin, Dugaan Saya Beliau akan...
-
Ada yang Ternak Mafia, Siapa Atasan Ferdy Sambo akan Dilaporkan Putri Candrawathi?
-
Lama Diam, Pengacara Brigadir J Bongkar Dosa-dosa Putri Candrawathi: Rancang Pembunuhan Hingga Tudingan Korupsi
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
Terkini
-
6 Mobil Bekas Premium Kabin Luas, Pilihan Terbaik untuk Manjakan Keluarga
-
6 Mobil Bekas Irit BBM untuk Pemakaian Harian Para Pemula, Hemat Perawatan!
-
SMKN 1 Pekanbaru Raih Juara 2 Nasional Lomba Film Pendek FLS3N 2025
-
6 Mobil Keluarga Bekas dengan DP-Cicilan Ringan, Irit dan Hemat Perawatan
-
Menanam Cabai untuk Menjaga Hutan: Kisah Masyarakat Langgam Melawan Laju Ekspansi Sawit