SuaraRiau.id - Musisi Maia Estianty baru-baru ini reunian mengundang mantan personel band yang pernah digawanginya yaitu Duo Ratu.
Maia Estianty diketahui membuat konser reunian dimana ada personel Duo Ratu dari generasi ke generasi yakni Pinkan Mambo, May-Chan. Namun tidak termasuk Mulan Jameela.
Mantan istri Ahmad Dhani itu sengaja terjun lagi bernyanyi, sekaligus mengingatkan dirinya akan band terkenal dan legend yang telah membesarkan namanya Duo Ratu sayangnya tidak ada Mulan Jameela di sana.
Lewat tayangan Youtube AL EL DUL TV, Maia Estianty mengemukakan bahwa dirinya kini terjun lagi bernyanyi setelah bertahun-tahun pensiun.
“Seneng banget aku bisa nyanyi lagi,” kata Maia Estianty dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Senin (19/8/2022).
Ia mengungkapkan bahwa dirinya merasa bahagia dapat bernyanyi lagi apalagi ditemani beberapa kru yang solid dan kompak.
Maia Estianty mengakui dirinya senang, bukan hanya dari antusias dari penonton saja, namun ditemani orang-orang dekat namun dapat bertemu lagi dengan mantan teman duaetnya yakni Pinkan Mambo dan May-Chan.
“Ada AL EL DUL, ada Pinkan Mambo dan May-Chan,” kata Maia Estianty.
Lewat channel Youtubenya, Maia Estianty mengakui jika sebelumnya ia pernah putuskan untuk pesiun dari dunia tarik suara.
Namun berkat dukungan ketiga anak-anaknya, Al-Ghazali, Jalaludin El Rumi dan Abdul Qadir Zaelani, Maia Estianty mau terjun lagi ke dunia tarik suara.
“Tadinya aku udah pensiun dari bernyanyi, ini semua berkat anak-anakku AL EL dan Dul, kalau bukan karena mereka aku gak akan nyanyi lagi,” ungkap Maia Estianty.
Maia Estianty mengungkapkan jika dirinya sangat berterima kasih pada ketiga putranya karena telah mendukungnya untuk kembali bernyanyi.
Tak lupa Maia Estianty megucapkan banyak terima kasih pada personel Duo Ratu dan Duo Maia yang telah mendukung dan menyukseskan acara.
“Aku happy banget, karena ada Pinkan Mambo dan May-Chan yang ikut bernyanyi juga, konser ini sekaligus mengingatkan aku akan zaman dulu,” kata Maia Estianty.
Maia Estianty mengucapkan banyak terima kasih lewat media sosial Instagramnya @maiaestiantyreal pada semua orang yang telah mendukung suksesnya acara seperti Pinkan Mambo, ketiga anaknya, namun tidak disebutkan nama Mulan Jameela.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Video Viral Keluarga Miskin Tonton Konser Jalur VVVVVVIP hingga Rok Pinkan Mambo Tersingkap
-
Video Viral Pinkan Mambo Nyanyi Sambil Tiduran hingga Paha dan Pantat Tersingkap
-
Pinkan Mambo Nyanyi Pakai Rok Mini Sambil Tiduran, Netizen: Aku yang Nonton Malu!
-
Al Ghazali Ternyata Suka Jajanan Pedagang Kaki Lima
-
Meski Bergelimang Harta, Al-Ghazali Sejak Sekolah Tak Suka Jajanan Mewah
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Bantu Penanganan Stunting, PNM Lindungi 7.000 Anak Prasejahtera
-
3 Link DANA Kaget Senilai Rp435 Ribu buat Modal Malam Minggu
-
Perkuat Silaturahmi, PNM Ajak Keluarga Karyawan Tebar Kebaikan
-
Amplop DANA Kaget Hari Ini Senilai Rp575 Ribu, Klik 3 Linknya!
-
Presiden Prabowo Kasih 13 Sapi Kurban untuk Masyarakat Riau