SuaraRiau.id - Organisasi Papua Merdeka (OPM) kembali melakukan penyerangan. Kali ini menyerang tiga lokasi dan membakar mes perhubungan, Intan Jaya, Papua, Selasa (16/8/2022) pagi.
Wakapolres Intan Jaya Kompol Langgeng Widodo ketika dihubungi Antara, menjelaskan bahwa OPM melakukan penembakan dari tiga lokasi yaitu dari Mamba, belakang BPD dan belakang polsek.
Selain melakukan penyerangan, OPM juga membakar mes perhubungan milik Dinas Perhubungan Kabupaten Intan Jaya.
"Akibat penyerangan yang dilakukan OPM menyebabkan operasional bandara ditutup sekitar pukul 10.00 WIT, dan tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut," ujar Langgeng dikutip dari Antara.
Ketika ditanya tentang rencana pelaksanaan upacara HUT Ke-77 RI, Rabu (17/8/2022), Wakapolres Intan Jaya menyatakan tetap akan dilaksanakan.
Upacara memperingati HUT Ke-77 RI di Sugapa tetap akan dilaksanakan, namun anggota yang bertugas tetap bersiaga, jelas Kompol Langgeng Widodo. (Antara)
Berita Terkait
-
6 Fakta Warga Sipil Diduga Tewas Ditembak Oknum Polisi, Laporan Keluarga Korban Ditolak
-
Tunggu Laporan Kasus Polisi Tembak Warga di Depan Anak-Istri, Komnas HAM: Laporan Kekerasan Aparat Banyak
-
Duh, Pemuda Asal Cianjur Diduga Jadi Pelaku Penembakan Saat Liburan di Bali
-
Pelaku Penembak Pemotor di Badung Mahasiswa, Tertangkap di Sebuah Villa Kuta
-
Polisi Tembak Warga Sipil, Kapolri Didesak Copot Jenderal Bintang Dua Ini
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Bocoran Realme C85 Pro: Baterai Tahan Lama, Tangguh dan Ramah di Kantong
-
3 Kijang Innova Bekas Mulai 70 Jutaan, Kabin Nyaman Angkut Keluarga Besar
-
6 Model Xenia Bekas 70 Jutaan Incaran Keluarga Muda, Serba Hemat dan Bersahabat
-
4 Rekomendasi Mobil Bekas 30 Jutaan Terbaik 2025, Irit Bensin dan Lincah
-
8 Mobil Bekas 30 Jutaan Tangguh Tahun 2025, Kendaraan Lawas Aura Tetap Berkelas