Pria diduga anak pejabat Siak cekcok dengan pacarnya di sebuah mal di Pekanbaru. [Instagram]
"Lepaskan aku, lepaskan," kata pria itu dalam video sambil berusaha melepaskan pegangan orang yang melerai.
Diakhir video tampak perempuan itu mengatakan bahwa tangannya berdarah.
"Nih gaes tangan aku juga berdarah dibuatnya, nih," sambil menunjukkan tangannya yang sedang berdarah.
Tak hanya itu, akun Instagram @_Areyouoke juga memposting sejumlah bagian tubuh yang tampak luka dan memar.
Berdasarkan kabar yang dihimpun Suara.com, pria yang ada dalam video merupakan PNS di Kabupaten Siak.
Tak hanya itu, pria berinisal A tersebut diduga merupakan anak salah seorang pejabat di kabupaten berjuluk Negeri Istana.
"Itu macam muka si A. Anak itu kerja di Siak," kata warga yang tak mau disebutkan namanya.
Kontributor : Alfat Handri
- 1
- 2
Berita Terkait
-
4 Mantan Pacar Luna Maya: Ada Fachri Albar, Kini Mantap Nikahi Maxime Bouttier
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Viral Aksi Guru Gunting Seragam Murid di Tengah Lapangan Tuai Pro Kontra
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
Sentuhan BRI Membawa "Bali Nature" dari Bali ke Panggung Internasional
-
Tolak PSU Dua Kali, Ribuan Masyarakat Siak Geruduk Kantor KPU dan Bawaslu
-
Jaga Keselamatan dan Keamanan, PHR Imbau Masyarakat Tak Beraktivitas di Area Obvitnas
-
Santai Berhadiah, Link DANA Kaget Gratis Hari Ini Bernilai Rp250 Ribu
-
Polisi Kembali Tangkap Para Debt Collector Ngamuk Rusak Mobil di Polsek Bukitraya