SuaraRiau.id - Perseteruan Nathalie Holscher dengan anak sambungnya, Putri Delina nampaknya belum berakhir. Hubungan mereka pun dikabarkan sedang tak harmonis.
Memang tak mudah, seorang Nathalie Holscher menjalankan perannya sebagai ibu sambung dari keempat anak Sule.
Diketahui, kabar ketidakharmonisan tersebut berawal dari unggahan Putri Delina yang membagikan foto kebersamaan dengan almarhumah Lina Jubaedah.
Tak ada yang dipermasalahkan dari unggahan itu, namun Nathalie Hoslcher justru mendapati pesan Sule kepada Putri Delina yang mengaku masih sayang mantan istrinya.
Dari situ, Nathalie memilih untuk menenangkan diri dan keluar dari rumah.
Putri Delina pun menyayangkan hal tersebut dan mengaku tak pernah mendapat permintaan maaf dari perempuan berdarah Belanda tersebut.
Untuk itu, Nathalie Holscher berharap agar Putri Delina tak terlalu terlarut dalam masa lalu agar hubungan keduanya kembali harmonis.
"Putri, jangan terlalu banyak memikirkan yang lalu lalu jadi kalau misalkan masih yang memikirkan yang lalu lalu mau sampai kapan kita akur?" kata Nathalie dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com dari YouTube Melaney Ricardo, Senin (27/6/2022).
Ia juga menegaskan sudah meminta maaf kepada putri sambungnya itu. Dirinya berharap agar saling mengerti satu sama lain dengan Putri Delina.
"Sayang banget sebenarnya sama Putri tuh sayang banget. Maafin bunda yang kemarin-kemarin, akan terus minta maaf dan semoga kita juga enggak cuman suami tapi sama Putri semoga kita juga saling," ujar dia.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ungkap Kekayaan Paus Fransiskus Cuma Rp1,6 Juta, Hotman Paris Diminta Ikuti Jejaknya
-
Bakal Tampil di Podcast Melaney Ricardo, Penampilan Lisa Mariana Jadi Sorotan
-
Innalilahi, Komedian Sule Umumkan Kabar Duka
-
Belum Setahun Mualaf, Pakaian Mahalini di Tasyakuran 7 Bulanan Aaliyah-Thariq Digunjing
-
Bukan Putus! Putri Delina dan Jeffry Reksa Ngaku Lagi Jalani Private Relationship, Apa Maksudnya?
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
Sentuhan BRI Membawa "Bali Nature" dari Bali ke Panggung Internasional
-
Tolak PSU Dua Kali, Ribuan Masyarakat Siak Geruduk Kantor KPU dan Bawaslu
-
Jaga Keselamatan dan Keamanan, PHR Imbau Masyarakat Tak Beraktivitas di Area Obvitnas
-
Santai Berhadiah, Link DANA Kaget Gratis Hari Ini Bernilai Rp250 Ribu
-
Polisi Kembali Tangkap Para Debt Collector Ngamuk Rusak Mobil di Polsek Bukitraya