SuaraRiau.id - Rumah pendakwah sekaligus pengusaha Ustaz Yusuf Mansur dikabarkan didatangi sejumlah massa pada Senin (20/6/2022) pagi.
Diketahui, kediaman Ustaz Yusuf Mansur yang terletak di kawasan Cipondoh, Tangerang, Banten.
Kapolsek Cipondoh Kompol Ubaidillah mengatakan bahwa rumah Ustaz Yusuf Mansur didatangi sekitar 12 orang.
"Tadi pagi kurang lebih 10 sampai 12 orang sekitar pukul 09.00 WIB," kata Kapolsek Cipondoh Kompol Ubaidillah dikutip dari MataMata.com, Senin (20/6/2022) malam.
Bukan untuk mencari keributan, massa mendatangi kediaman sang ustaz untuk menyampaikan aspirasi.
Kapolsek Ubaidillah mengklaim tidak mengetahui pasti alasan massa menggeruduk rumah ustadz Yusuf Mansur.
Dia hanya menyebut kedatangan mereka dalam rangka menyampaikan aspirasi.
Selama massa berada di rumah Ustaz Yusuf Mansur, situasi juga tetap kondusif. Tidak ada aksi kekerasan ataupun anarkis yang dilakukan orang-orang tersebut.
"Situasi kondusif, tidak ada anarkis nggak ada. Hanya menyampaikan aspirasi saja," jelasnya.
Melihat kedatangan massa, Ustaz Yusuf Mansur pun langsung bereaksi.
Ayah Wirda Mansur itu mengutus pengacara untuk menemui massa yang datang ke rumahnya.
Menurut penuturan Ubaidillah, massa langsung membubarkan diri setelah ditemui kuasa hukum ustaz Yusuf Mansur.
"Kami mengantisipasi saja, jangan sampai ada masalah di wilayah. Nggak lama kejadiannya setelah itu ketemu pengacaranya terus mereka bergeser," jelasnya.
Berita Terkait
-
Gara-Gara Teriak Saat Azan, Ustaz Yusuf Mansur Banjir Kritikan
-
Ikut Salat Gaib Untuk Anak Ridwan Kamil, Ustaz Yusuf Mansur Dikritik Karena Main HP
-
Salat Gaib untuk Anak Ridwan Kamil, Ustaz Yusuf Mansur Dikritik Karena Main Ponsel saat Azan
-
Ridwan Kamil Tertunduk Lesu Pulang ke Indonesia, Ustaz Yusuf Mansur Beri Komentar
-
Marshanda Idap Tumor Payudara, Rumah Tamara Bleszynski Sering Dilempari Sampah
Terpopuler
- Dipantau Alex Pastoor, 3 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Layak Dipanggil ke Senior
- 43 Kode Redeem FF Terbaru 18 Juli: Klaim Hadiah Squid Game, Outfit, dan Diamond
- Erika Carlina Bikin Geger, Akui Hamil 9 Bulan di Luar Nikah: Ini Kesalahan Terbesarku
- 7 Pilihan Tablet dengan SIM Card untuk Kuliah, Spesifikasi Mumpuni Harga Cuma Rp 1 Jutaan
- 8 Mantan Pacar Erika Carlina yang Hamil di Luar Nikah, Siapa Sosok Ayah Sang Anak?
Pilihan
-
Hadiri Kongres PSI, Presiden Prabowo: Gajah Salah Satu Binatang Kesayangan Saya
-
3 Motor Matic Bekas Rp2 Jutaan, Jagoan Paling Bandel untuk Antar Jemput Anak!
-
Temui Jokowi, Presiden Prabowo Cerita Hasil Perjalanan ke Luar Negeri
-
Sega Jagung dan Politik Pangan: Saat Sesuap Nasi Bukan Lagi Raja di Meja Makan
-
Breaking News! Kevin Diks Cedera Lagi
Terkini
-
Bantu Pemadaman Karhutla Riau, Heli Water Bombing OTW dari Palembang
-
BRI Gebrak Desa! Koperasi Merah Putih Jadi Jurus Jitu Lawan Rentenir
-
Karhutla Meluas di Rokan Hilir, Polisi Bakal Panggil Kepala Desa
-
Saham BBRI Diprediksi Meroket 21% Berkat Koperasi Desa Merah Putih
-
Bonus Atlet PON Riau Janji Dibayar Penuh Tapi Dicicil, Sampai Kapan?