SuaraRiau.id - Pertandingan Persib Bandung vs Persebaya Surabaya, Jumat 17 Juni 2022 menyisakan duka.
Dikabarkan, dua orang yang meninggal di saat menyaksikan pertandingan di stadion GBLA itu.
Melansir hops.id, dikonfirmasi ke sejumlah pihak keluarga, perwakilan bobotoh langsung menuju RS Sartika Asih.
Dua orang itu, satu asal Bandung Kota dan satu lagi asal Bogor.
Baca Juga: PT LIB Kerjasama dengan Kepolisian Usut Meninggalnya Dua Bobotoh di Laga Persib vs Persebaya
"Innalillahi wa innailaihi rojiuun, korban meninggal dari keluarga besar Viking Bogor atas nama Sopiana Yusup, anggota TNT @Boysternzorq minta doa kepada seluruh rekan-rekan Bobotoh untuk almarhum, semoga amal ibadah, iman Islamnya diterima Allah S.W.T," tulis akun resmi Viking Bogor, Sabtu 18 Juni 2022.
Hal ini juga dikonfirmasi beberapa jurnalis, keterangan secara resmi dari kepolisian akan dirilis pagi ini.
"Keterangan resmi terkait korban meninggal, dan luka-luka akan dirilis Kepolisian nanti pagi. My thoughts and prayers are with the victims and family, RIP," tulis Firman Fauzi, dilansir Hops.ID, Sabtu 18 Juni 2022.
Bahkan rekan-rekan almarhum turut mengkonfirmasi hal ini. Di antaranya rekan korban asal Cibaduyut Bandung yang bernama Ahmad.
"Ahmad Solihin a.k.a Ama adalah teman baik yg saya kenal. Semoga tenang disana, Rest in pride, brad!!! Kuat dan tabah bos @ehuuuuun," tulis rekan korban, pemilik akun @sigitdwisav, disertai tagar bobotoh berduka.
Baca Juga: Persib Bandung Buka Suara Usai Dua Bobotoh Meninggal Dunia di Stadion GBLA
Sebelumnya salah satu warganet, yang merupakan kerabat dekat Ahmad, Bobotoh asal Cibaduyut Bandung mengkonfirmasi informasi mengenai dua orang meninggal dunia tersebut melalui akun Twitter pribadinya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kronologi Ricky Siahaan Meninggal di Jepang, Sempat Kolaps dan Mendapatkan Pertolongan Pertama
-
Momen Haru: Kedatangan Jenazah Ricky Siahaan Disambut Keluarga di Rumah Duka RSPAD
-
Detik-Detik Jenazah Ricky Siahaan Diantar Keluarga Memasuki Ruang Persemayaman
-
Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Arwah untuk Paus Fransiskus
-
Jenazah Tiba Sore Ini, Kerabat Sudah Padati Rumah Duka Ricky Siahaan
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
3 Amplop DANA Kaget Gratis Khusus Buatmu, Kejutan Menunggu!
-
Bupati Siak Didesak Jelaskan soal Pengelolaan Keuangan Daerah
-
Dua Balita Tenggelam di Lokasi Bekas Pengeboran, PHR Buka Suara
-
Dinas Pendidikan Pekanbaru Larang Sekolah Gelar Perpisahan secara Mewah
-
Jumat Berkah! DANA Kaget Gratis Ini Bisa Bikin Kamu Makan Mewah