SuaraRiau.id - Artis Amanda Manopo makin dikenal publik ketika membintangi Sinetron Ikatan Cinta. Hingga kini sinetron tersebut punya penggemar fanatik.
Amanda Manopo juga kerap berinteraksi dengan fans melalui akun media sosial pribadinya. Di sela syuting Ikatan Cinta, ia menyempatkan diri bermain media sosial TikTok.
Mantan kekasih Billy Syahputra tersebut pun menyapa penggemarnya dengan live di akun TikTok-nya @agml612.
Satu per satu, Amanda Manopo membacakan komentar yang diterimanya. Namun, ada salah satu warganet yang memintanya untuk main series saja karena jalan cerita Ikatan Cinta dianggap semakin aneh.
Menanggapi hal itu, Amanda Manopo berikan tanggapan bijak.
“Saya kan hanya menyelesaikan sebuah tanggung jawab dan kepercayaan saya. Jangan sampai, kan kita memulai baik-baik (dan harus) mengakhiri baik-baik. Profesional. Jangan sampai seribu kebaikan akan hilang karena adanya satu kesalahan,” tutur Amanda Manopo, lawan main Arya Saloka, pemeran Aldebaran yang sudah memutuskan keluar dari Ikatan Cinta.
Wanita kelahiran 1999 ini mengatakan bahwa dirinya bisa saja keluar dari Ikatan Cinta dengan mudah.
“Bisa aja sih keluar, gampang kalau keluar mah. Cuma, tapi kan omongan orang lebih penting walaupun kita gak ngapa-ngapain sih. Cuma, tapi kan karena keegoisan seseorang atau apa, misalkan aku egois, keluar gitu aja, gak menyelesaikan tanggung jawab, kan kasihan orang-orang di sini berjuang,” tuturnya dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com.
“Yang punya keluarga kan gak cuma kita doang. Yang punya keluarga di sini ada 300 orang. Dan 300 orang itu punya problem masing-masing, punya keluarga masing-masing serta punya masalah masing-masing.” sambung Amanda.
Itu alasan kenapa Amanda tidak mau berhenti dari Ikatan Cinta.
Berita Terkait
-
Soroti Gugatan Cerai Arya Saloka, Feni Rose Kaget Putri Anne Masih Berstatus Istri Sang Aktor
-
Dikira Pindah Lagi, Agama Putri Anne Sebelum Menikah Sama Dengan Amanda Manopo?
-
Diisukan Jadi Orang Ketiga Arya Saloka dan Putri Anne, Amanda Manopo Spill Pria Paling Spesial
-
Agama Asli Putri Anne, Diduga Pindah Agama Lagi Usai Cerai dari Arya Saloka
-
Sempat Akui Belum Move On, Putri Anne Tetap Tegaskan Tak Bakal Rujuk dengan Arya Saloka Demi Anak
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025