SuaraRiau.id - Artis Olivia Zalianty ternyata sudah melahirkan anak pertama yang berjenis kelamin laki-laki. Ia menyampaikan kabar bahagia itu lewat unggahan Instagram belum lama ini.
Dalam unggahan itu, Olivia Zalianty terlihat menggendong bayi laki-laki yang hendak didoakan oleh sesepuh dalam video tersebut.
Ternyata saat itu Olivia dan suaminya sedang menggelar acara akikah sekaligus syukuran atas kelahiran sang putra. Terlihat rangkaian acara dilakukan kental dengan adat Jawa.
Olivia Zalianty nampak mengenakan baju kemben, sementara sang suami mengenakan beskap Jawa.
Nama anak Olivia Zalianty pun cukup mencuri perhatian. Lewat caption, Olivia mengumumkan nama sang putra yakni Hydro Putro Kusumo.
Sayangnya adik Marcella Zalianty itu tak mengungkapkan arti nama sang putra.
"Menyambut kedatangan baby Hydro Putro Kusumo. #alhamdulillah #buahatiku #ozmusic Selengkapnya SEGERA d ozproduction chanel," tulis Olivia Zalianty dikutip dari MataMata.com.
Melihat kolom komentar, para netizen nampak mengucapkan selamat kepada Olivia.
"Welcome to the world Baby Hydro Putro.. semoga menjadi anak Soleh dan berbakti kepada kedua orangtua.. aamiinn.. Selamat yaa Kak Olive dan Suami," tulis netizen.
Sementara itu, netizen lain justru salfok dengan nama anak Olivia Zalianty.
"Waah seneng deh namanya jawa banget," tulis netizen.
"Namanya jawa banget," pungkas lainnya.
Berita Terkait
-
Peduli Lingkungan, Marcella Zalianty dan Jolene Marie Ikut Aksi Tanam 100 Mangrove
-
Bolehkah Akikah Selain Kambing? Ini Hukumnya
-
Hukum Akikah Setelah Dewasa, Bolehkah?
-
Baru Berusia 9 Tahun, Bacaan Ngaji Anak Alyssa Soebandono Tuai Sorotan Publik: Haji Thariq Harus Lihat Ini
-
Zahwa Massaid Berharap Susul Aaliyah Nikah, Marcella Zalianty: Santai, Eksplor Dunia Dulu!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama
-
Beli Rumah Lebih Mudah, Ayo ke KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya