SuaraRiau.id - Aktor senior Tio Pakusadewo sebelumnya pernah terjerat kasus narkoba hingga masuk penjara dua kali. Ia pun kini sudah bersih dari barang haram tersebut.
Namun, perjuangan Tio Pakusadewo tak mudah untuk lepas genggaman narkoba lantaran dirinya sempat mengalami fase sakau.
Menurutnya, gejala yang ditimbulkan akibat berhenti memakai narkoba itu terjadi saat dia syuting awal-awal sinetron Para Pencari Tuhan (PPT) jilid 15 pada tahun lalu.
"Di awal-awal syuting saya masih merasa kesakitan, nggak menyenangkan," kata Tio Pakusadewo di kanal Youtube Jarwo Kwat Channel dikutip Kamis (26/5/2022).
Baca Juga: 9 Potret Hijrah Gary Iskak, Sempat Syahadat Ulang karena Merasa Jauh dari Tuhan
Tio kala itu merasakan sakit di sekujur tubuh saat sakau. Sekuat tenaga, dia lawan rasa sakit itu kerena sudah bertekad berhijrah.
Ditambah lagi, faktor lingkungan, yakni di lokasi syuting PPT sangat berperan membantu Tio Pakusadewo lepas dari narkoba.
"Ketika itu temen-temen di produksi sangat membantu, membuat saya merasa aman dan lebih punya kekuatan untuk menyatakan 'nggak, gue setop deh'," ujarnya.
Tio pun mencontohkan bantuan dari para kru dan teman-teman artis di lokasi syuting. Ketika lagi sakau misalnya, dia diberitakan waktu untuk rehat sejenak.
"Saya butuh istirahat, mereka siapin tempatnya, saya mau mandi mereka udah siapin sabun, handuk, semuanya, pokoknya dimanjain di produksi ini," katanya.
Baca Juga: Tanam 43 Pohon Ganja di Rumah, Pria 37 Tahun Ini Dibekuk Polisi
"Bukan karena satu lain hal, tapi mereka mengerti, sangat very human, kemanusiannya tinggi, membaut saya jadi sayang banget kalo ini gue abaikan," sambung Tio.
Berita Terkait
-
Pemakai Narkoba Tak Perlu Dipenjara? Komisi XIII DPR Dalami Wacana Prabowo
-
Lika-liku Hidup Reza Artamevia, Dulu Terjerat Narkoba Kini Diduga Terlibat Penipuan Berlian
-
India Gagalkan Kapal Iran, Angkut 500 Kg Narkoba di Lepas Pantai Gujarat
-
Atasi Overkapasitas Lapas, Yusril Sebut Ada Pembahasan Pengguna Narkotika Tak Dipenjara
-
Ceritakan Pengalaman Tertangkap karena Narkoba, Cara Bicara Epy Kusnandar Jadi Sorotan
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Risiko Bisnis Tinggi, PHR Tegakkan Integritas dan Etika Dalam Budaya Kerja
-
Janji Afni-Syamsurizal Gratiskan Seragam Sekolah untuk Murid Baru, Begini Hitungannya
-
PNM Boyong Tiga Penghargaan BBMA 2024, Tampilkan Program Disabilitas Tanpa Batas
-
Program BRImo FSTVL Banjir Hadiah Seru, Termasuk BMW 520i M Sport: Begini Caranya Buat Meminang Agar Bisa Dibawa Pulang!
-
Riau Petroleum Rokan Jadikan Hari Pahlawan Momen Refleksi Semangat Perjuangan