SuaraRiau.id - Sempat mereda, Haji Faisal kini nampak berseteru lagi dengan besannya Doddy Sudrajat. Hal tersebut lantaran ayah mendiang Vanessa Angel itu masih mengusik kehidupan sang cucu Gala Sky.
Haji Faisal terlihat merasa muak dengan sikap Doddy Sudrajat yang selalu mencla-mencle. Hal tersebut terkait dengan wairsan Vanessa Angel sejumlah Rp530 juta dan perwalian Gala Sky Adriansyah.
Ia menjelaskan bahwa Doddy Sudrajat akan legowo dan menyerahkan hak wali Gala Sky asal bersedia menandatangi pencairan dokumen warisan Vanessa Angel.
Ayah mendiang Bibi Adriansyah itu menyingkap sebuah fakta mengejutkan lain kepada awak media. Hal itu disampaikannya dalam sebuah tayangan kanal YouTube Intens Investigasi, Kamis (12/5/2022).
"Saya kasih fotokopi KTP dan istri, menandatangani surat persetujuan pencairan dana, hak wali diserahkan kepada saya," ujar Haji Faisal dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com.
Namun, sesampainya di pengadilan, Doddy Sudrajat mengubah keputusannya.
"Betapa saya (merasa) dibohongi," ujar ayah Fuji tersebut.
Menurut Haji Faisal, warisan Vanessa sejumlah Rp530 juta itu merupakan haknya Gala Sky.
"Kalau Rp530 juta cair, ada hak cucu saya si Gala. kemana uang itu sekarang? Juntrungannya kok nggak jelas? Diam-diam saja," tanya Haji Faisal terheran-heran.
Kekesalan Haji Faisal semakin memuncak sebab Doddy Sudrajat kini ngotot ajukan banding demi mendapat hak asuh Gala Sky.
Berita Terkait
-
Haji Faisal Ayah Fuji Ulang Tahun ke-56, Ucapan Venna Melinda Tuai Sorotan
-
Kemenag Targetkan Peningkatan Indeks Kepuasan Jemaah Haji 2025
-
Puncak Haji 2025: Kemenag Siapkan Mitigasi Risiko di Armuzna Demi Kepuasan Jemaah
-
Kehebohan Fuji Rayakan Kehamilan Kakak Ipar, Ini 9 Karakter Anak Bungsu yang Perlu Diketahui
-
Sukses Bungkam Yaman, Timnas U-17 Indonesia Melaju ke Piala Dunia
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025