SuaraRiau.id - Artis Luna Maya dan Bunga Citra Lestari (BCL) baru-baru ini terlihat berpose bersama dalam sebuah kesempatan. Momen tersebut diunggah di akun Instagram Luna Maya.
Luna Maya dan BCL pun mendapat sorotan beragam dari netizen, termasuk mengaitkan dengan keduanya dengan Ariel NOAH.
Diketahui, BCL kerap digosipkan tengah dekat dengan vokalis NOAH itu. Sedangkan Luna Maya merupakan mantan kekasih dari Ariel.
Kebersamaan Luna Maya dan BCL mendapat apresiasi dari warganet. Tak sedikit yang mengungkapkan kebahagiaannya karena melihat kedua wanita yang sering dikaitkan dengan Ariel ini akur.
Dalam postingan Luna Maya, mereka sedang berlibur di Coachella dan menonton konser bersama.
Terlihat jelas raut wajah bahagia Luna Maya dan BCL saat menikmati liburan bersama. Luna Maya menuliskan caption, "The scent of summer on your skin,".
Postingan ini mendapatkan banyak komentar dari netizen. Salah satunya menyebutkan Luna Maya dan BCL sebagai perempuannya Boril.
"Perempuan nya boriel, wkwkwk," tulis akun @yosi_apr27 dikutip Hops.id--jaringan Suara.com, Kamis (28/4/2022).
Boriel adalah panggilan yang sering digunakan untuk memanggil Ariel.
Terdapat juga netizen yang memberi komentar bahwa kedua wanita yang sering dikaitkan dengan Ariel ini akur.
"Akur nih maru," komentar akun @ucep_sundana.
Bahkan, terdapat netizen yang sengaja menge-tag akun Instagram Ariel di dalam komentarnya. Ia menanyakan kepada Ariel tentang siapa yang akan dipilih.
"@arielnoah jadinya mau pilih yang mana untuk masa depan a?," tulis akun @derry.oclonk.
Tidak hanya mengaitkan postingan tersebut dengan Ariel saja. Bahkan, netizen juga memuji kecantikan kedua wanita tersebut.
"Dua duanya cakep," tulis akun @ayu.citra.
Berita Terkait
-
Video Ariel NOAH Ingatkan Penyanyi Cover soal Hak Cipta, Publik Singgung Tri Suaka dan Zidan
-
Pakai Baju Renang Macan Tutul saat Nonton Coachella, BCL Diingatkan soal Aurat
-
Gaya Luna Maya Pakai Mini Dress Rp15 Juta, Dipuji Cantik Paripurna
-
Bunga Citra Lestari Bagi Foto Bareng dengan Pria Muda Saat Nonton Konser Coachella, Siapa Dia?
-
BCL Sumbang Grand Finalis Terbanyak di X Factor Indonesia Tahun Ini
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
5 Mobil Toyota Bekas di Bawah 50 Juta Tahun 2000-an: Bandelnya Teruji Waktu!
-
5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
-
Gandeng KPK, Plt Gubri SF Hariyanto Bicara Penerapan Antikorupsi di Desa
-
5 Mobil Bekas Murah Pilihan Logis Keluarga Indonesia, Fungsional dan Ekonomis
-
Dirut BRI Angkat Peluang Kolaborasi FintechPerbankan di Forum WEF 2026