SuaraRiau.id - Sebuah video seorang warga meminta pengamen untuk menyanyikan 150 lagu beredar di internet. Video tersebut diunggah oleh akun @kabarnegri, Senin (25/4/2022).
Pada unggahan tersebut, terlihat seorang pengamen jalanan yang membawa ukulele sedang berbincang dengan warga yang terlihat sedang mengecat pagar rumahnya.
"Lu 150 lagu saya bayar ya. Dari pada lu muter ke Keroncong, sini aja," ujar pria yang sedang memegang kuas.
Pengamen yang mengenakan rompi denim dan topi cream tersebut terlihat bingung dan tak yakin dengan tawaran yang diterimanya
"Berapa duitnya?" katanya ragu.
"Iya berapa? Mau berapa? Dari pada lu muter ke sana," imbuh warga yang tadinya memberikan tawaran.
Seorang pria lain yang tak terekam kamera turut menanggapi tawaran tersebut.
"Iya. Capek, capek bener. Mending di sini," ujarnya.
Pengamen bersandal jepit tersebut masih terlihat bingung dan ragu-ragu.
"Gua mikirin juga mulut gua gimana nasibnya," tulis pengunggah video di dalam video tersebut.
Berita Terkait
-
Viral Penampakan Rumah Gubuk dengan Interior Mewah Bikin Publik Melongo
-
Viral Momen Sholat Tarawih Jamaah Wanita Mendadak Horor, Hal Ini Jadi Penyebabnya
-
Viral Waria Salat Tarawih di Tengah Jamaah Pria: Pasti Hatinya Bergejolak
-
Viral Takjil Super Jumbo Youtuber Bobon Santoso Berakhir Jadi Tempat Renang ODGJ
-
Cara Nonton Video Viral di Yandex tanpa VPN, Mudah Ikuti Panduan Ini
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Ngegaspol, Naik Tinggi Lagi Hari Ini
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
Terkini
-
Didukung BRI, Cokelat Ndalem Sukses Pasarkan Produknya ke Luar Negeri
-
Bukti Dugaan Bagi-bagi Uang Paslon 03 Diserahkan Warga ke Bawaslu Siak
-
Kasus Korupsi Dana Bencana, Eks Kepala BPBD Siak Dituntut 7 Tahun Penjara
-
Mudik Aman Sampai Tujuan: BRI Group Berangkatkan 8.482 Pemudik di Lebaran 2025
-
BRI Group Berikan 100.000 Paket Sembako dan Santunan kepada Anak Yatim Piatu Selama Ramadan