SuaraRiau.id - Nama selebgram sekaligus seleb TikTok Chandrika Chika belakangan kembali menjadi perbincangan publik usai terseret kasus pengeroyokan yang melibatkan Putra Siregar.
Chandrika Chika disebut diduga sebagai penyebab terjadinya aksi penganiayaan yang menyebabkan bos PS Store dan rekan artis Rico Valentino dipenjara.
Chika sebelumnya, saat hadir di podcast YouTube Deddy Corbuzier membuat pengakuan yang memancing emosi netizen.
Dia menjelaskan bahwa banyak pria yang takut mendekatinya karena akun IG-nya yang sudah terverifikasi.
"Ada dong cowok-cowok yang deketin lo?" tanya Deddy Corbuzier dikutip dari MataMata.com.
"Ada mah ada tapi kadang orang tu 'Aduh males ah IG-nya verified'. Males ngedeketin karena Instagramnya verified," ujar Chika.
Tapi ternyata banyak pula yang mendekati Chika hanya karena ingin pansos.
"Tapi ada juga yang ngedeketin ternyata biar dia naik gitu, biar dibilang 'Pacarnya Chika'," ungkap Chika.
"Oh buat pansos ya?" tanya Deddy.
"Iya (pansos)," tegas Chika.
Chika mengaku banyak pria-pria yang ingin pamer punya pacar seperti dirinya yang populer dan bernaung di RANS Entertainment.
"Tapi ada yang nempel lu supaya pansos?" tanya Deddy penasaran.
"Ada, jadi dia tu emang bukan selebgram atau apa, cuma kenal temen ke temen. Terus pengen deketin aku. Ya mungkin biar pamer lah 'Gue deketinnya verified ni'. Dan aku tahunya setelah udah deket," beber Chika.
"Terus 'Gue tu deketin dia biar nanti tu naik gini, gini, gini. Kan dia tu di RANS Entertainment siapa tahu gini, gini'. Terus aku ilfil, cuman ya udah jangan deket lagi deh. Temenan aja," kata Chika.
Saat cuplikan video itu diunggah oleh akun Instagram @rumpi_gosip, netizen terlihat kesal dengan ucapan Chika.
Bahkan RANS Entertainment diminta untuk mengambil tindakan tegas kepada Chika.
"Rans bisa-bisanya ngajak bocah problematik gini buat gabung," tulis netizen.
"Yok bisa yok rans keluarin aja ni bocah dri pada nanti dapat masalah," sahut yang lain.
Berita Terkait
-
Jadi Utusan Khusus Presiden, Raffi Ahmad Bakal Buat Program Pakai Dana RANS Seminggu Sekali
-
Gaji-Tunjangan Setara Menteri, Ternyata 'Cuma' Ini Program Raffi Ahmad Jadi Utusan Khusus Presiden?
-
Gak Main-Main! Ini Deretan Tokoh Penting di RANS Entertainment: Ada Utusan Khusus Presiden hingga Wakil Menteri
-
Eks Striker Andalan STY Bawa FC Bekasi City ke Puncak Klasemen, Putra Siregar: Alhamdulillah
-
Tubagus Joddy Pamer Hari Pertama Kerja bareng Raffi Ahmad, Memang Dapat Gaji Berapa?
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Program BRImo FSTVL Banjir Hadiah Seru, Termasuk BMW 520i M Sport: Begini Caranya Buat Meminang Agar Bisa Dibawa Pulang!
-
Riau Petroleum Rokan Jadikan Hari Pahlawan Momen Refleksi Semangat Perjuangan
-
Ingin Coba Kuliner Khas Saat Berlibur Keliling Nusantara? Langsung Tanya Sabrina di BRI, Ya!
-
Luncurkan CreatiFolks, PNM Ajak Gen Z Peduli Sekitar Lewat Kompetisi Kreasi Video
-
Tersangka Narkoba Kabur saat Diperiksa di Kantor Polisi Rokan Hilir, Satu Ditangkap Lagi