SuaraRiau.id - Alhamdulillah, tak terasa umat Muslim menjalankan puasa sudah di pertengahan Ramadhan. Umat Islam pastinya berlomba-lomba dalam ibadah di bulan yang penuh berkah ini.
Ramadhan tahun ini masih dijalankan dalam suasana pandemi Covid-19, namun tak menyurutkan melakukan ibadah yang dianjurkan.
Berikut jadwal buka puasa hari ini yang mudah-mudahan membantu sebagai pengingat waktu ibadah selama Ramadhan.
Jadwal buka puasa Pekanbaru, Dumai dan sekitarnya hari Selasa 19 April 2022, berdasarkan Bimas Islam Kemenag RI:
PEKANBARU
- Imsak: 04.44 WIB
- Subuh: 04.54 WIB
- Terbit: 06.07 WB
- Duha: 06.34 WIB
- Zuhur: 12.17 WIB
- Asar: 15.32 WIB
- Magrib (Buka Puasa): 18.21 WIB
- Isya: 19.30 WIB
DUMAI
- Imsak: 04.44 WIB
- Subuh: 04.54 WIB
- Terbit: 06.06 WB
- Duha: 06.34 WIB
- Zuhur: 12.17 WIB
- Asar: 15.31 WIB
- Magrib (Buka Puasa): 18.22 WIB
- Isya: 19.31 WIB
Resep es cincau milk tea
Bagi anda yang ingin buka puasa dengan minum es cincau milk tea, bisa membuatnya di rumah. Berikut resep es cincau milk tea dikutip dari akun Instagram @masakuntukkeluarga
Bahan:
- 100 gr cincau hitam
- 25 gr teh thailand atau teh merah
- 100 ml susu evaporasi
- 100 ml susu cair
- 3 sdm susu kental manis
Cara membuat:
- Rebus teh dengan 200 ml air selama 10 menit. Saring teh.
- Campur teh dengan susu evaporasi, susu cair dan gula pasir. Masak dengan api kecil sambil terus diaduk. Ketika sudah mendidih dinginkan.
- Potong-potong cincau hitam atau bisa juga diserut agar lebih mudah diminum
- Masukkan susu kental manis di dasar gelas saji dan susun cincau ke dalam gelas saji.
- Tuang cairan susu ke dalam gelas. Aduk rata sebelum dinikmati.
Itulah resep es cincau milk tea yang segar untuk menu anda berbuka puasa.
Berita Terkait
-
Jadwal Buka Puasa Mempawah Hari Ini Rabu 19 April 2022 Lengkap dengan Doa Buka Puasa
-
Jadwal Buka Puasa dan Salat Lengkap Cirebon dan Sekitarnya Hari Ini Selasa 19 April 2022
-
Jadwal Buka Puasa dan Salat Lengkap Kota Bandung dan Sekitarnya Hari Ini Selasa 19 April 2022
-
Jadwal Buka Puasa Bogor Lengkap dengan Bacaan Doanya, Hari Ini Selasa 19 April 2022
-
Jadwal Buka Puasa dan Salat Lengkap Cikarang, Cibitung, Tambun dan Sekitarnya Hari Ini Selasa 19 April 2022
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
OTT KPK di Riau: Gubernur Abdul Wahid 'Diamankan' Dalam Barbershop
-
UAS soal Kabar Gubernur Wahid Terjaring OTT KPK: Hanya Dimintai Keterangan
-
Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
-
Profil Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Terjaring OTT KPK
-
Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK di Pekanbaru