"Jadi gue dituntun untuk dengerin lagu rohani, di mana latar belakang keluarga gue tuh enggak ada kita dengar-dengarin begituan. Sampai akhirnya gue iseng dengar kaset punya teman gue," sambung dia.
Tak hanya itu, Chaca Sitohang juga tergerak untuk mengambil Alkitab dari banyaknya tumpukan buku milik temannya. Dia pun mempelajarinya. Karena rasa tak enak, Chaca akhirnya membeli sendiri Alkitab itu dan membacanya.
"Sampai akhirnya gue lagi sendiri di susunan buku teman gue digerakin untuk ambil Alkitab. Gue ngerasa pengin belajar, sampai akhirnya gue buka dari halaman pertama perjanjian lama terus kok menarik banget," ungkap Chacha.
Tak butuh waktu lama untuk Chaca membaca Alkitab sampai selesai.
"Sampai akhirnya gue baca perjanjian baru. Enam bulan gue selesai baca injil, ada banyak yang gue enggak paham tapi gue baca saja."
Chaca pun sesekali pergi ke gereja untuk menunaikan ibadah karena hati nuraninya sendiri. Ia mengaku damai dalam Kristen.
"Gue waktu itu sudah mulai ibadah, gue datang ke gereja di Bali. Dan gue makin merasa kayak 'kok gue di sini ya, tapi gimana ya'," ucap dia.
Bagi Chaca keyakinan adalah urusan pribadi dirinya dengan Tuhan.
"Gue percaya kalau urusan iman hanya urusan pribadi sama Tuhan. Akhirnya gue belajar bahwa apapun yang kita percaya itu enggak bisa hanya karena keturunan," sambungnya.
Hingga akhirnya, istri Choky Sitohang itu memutuskan untuk pindah agama ke Kristen pada tahun 2003 jauh sebelum mengenal suaminya.
Berita Terkait
-
Kumpulan Lirik Lagu Rohani Jumat Agung untuk Mengenang Penyaliban Yesus
-
Peristiwa Magis Saat Kematian Yesus Yang Tercantum Dalam Alkitab
-
Rayakan Paskah 2025: Ini Dia Lagu Rohani yang Bikin Ibadahmu Lebih Bermakna
-
Lagi-Lagi Dibilang Murtad, Thalita Latief Murka: Saya Muslim Sejati!
-
Rekomendasi Lagu Paskah Terbaru yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025