Scroll untuk membaca artikel
Eko Faizin
Selasa, 12 April 2022 | 15:29 WIB
Ilustrasi jadwal buka puasa Pekanbaru. [Pexels.com/Thirdman]

SuaraRiau.id - Ramadhan adalah bulan penuh hikmah. Setiap Muslim pastinya berlomba-lomba dalam ibadah di bulan yang penuh berkah ini.

Ramadhan tahun ini umat Islam masih dijalankan dalam suasana pandemi Covid-19, namun tak menyurutkan melakukan ibadah yang dianjurkan.

Berikut jadwal buka puasa hari ini yang mudah-mudahan membantu sebagai pengingat waktu ibadah selama Ramadhan.

Jadwal buka puasa Pekanbaru, Dumai dan sekitarnya hari Selasa 12 April 2022, berdasarkan Bimas Islam Kementerian Agama:

  • IMSAK: 04.47 WIB
  • SUBUH: 04.57 WIB
  • TERBIT: 06.09 WB
  • DUHA: 06.36 WIB
  • ZUHUR: 12.19 WIB
  • ASAR: 15.31 WIB
  • MAGRIB (Buka Puasa): 18.22 WIB
  • ISYA: 19.31 WIB

Doa Menerima Zakat
"Thahharallhu qalbaka f qulbil abrr, wa zakk ‘amalaka f ‘amalil akhyr, wa shall ‘al rhika f arwhis syuhad’."

Artinya, “Semoga Allah menyucikan hatimu pada hati para hamba-Nya yang abrar. Semoga Allah bersihkan amalmu pada amal para hamba-Nya yang akhyar. Semoga Allah bersalawat untuk rohmu pada roh para hamba-Nya yang syahid.”

Adapun doa lainnya yang dapat dipanjatkan sebagai bentuk rasa terima kasih atas zakat yang diberikan.

“Ajarokallahu fiimaa a'athoita wa baaraka laka fiimaa abkoita waj'alhu laka thohuuro."

Artinya: “Mudah-mudahan Allah memberi pahala atas apa yang engkau berikan, memberikan berkah atas apa yang masih ada di tanganmu dan menjadikannya sebagai pembersih bagimu.”

Itulah bacaan doa menerima zakat fitrah yang harus dibaca ketika menerima zakat. Semoga informasi di atas dapat menjadi berkah bagi penerima maupun pemberi zakat fitrah sebagai bentuk untuk membersihkan diri dari dosa.

Load More