SuaraRiau.id - Jadwal buka puasa hari ini di Pekanbaru, masih banyak waktu untuk mempersiapkan santapan untuk keluarga.
Dengan jadwal berbuka ini, mudah-mudahan membantu sebagai pengingat waktu ibadah selama Ramadhan.
Umat Muslim, terutama di Pekanbaru dan sekitarnya melaksanakan puasa Ramadhan pastinya berlomba-lomba dalam ibadah di bulan yang penuh berkah ini.
Berikut jadwal berbuka puasa di Pekanbaru, Dumai dan sekitarnya hari Kamis 7 April 2022, berdasarkan Bimas Islam Kementerian Agama:
Baca Juga: Selama Ramadhan, TNI-Polri di Lombok Buka Gerai Vaksin Booster Malam Hari
Pekanbaru
Dumai
Makanan Berbuka Puasa yang Dianjurkan
Alih-alih berbuka dengan gorengan, baiknya mulai biasakan diri mengonsumsi makanan bergizi seperti buah-buahan dan sayuran. Ingat, berbuka dengan makanan sehat akan sangat baik untuk kesehatan Anda!
Dikutip dari Fair Price, berikut enam makanan terbaik yang bisa dihidangkan saat berbuka puasa. Yuk siapkan dari sekarang!
Baca Juga: Buka Puasa Masih 5 Jam Lagi, Ini Tempat Ngabuburit di Kota Bekasi yang Wajib Kamu Datangi
1. Buah-buahan
Makanan pertama yang harus Anda konsumsi saat berbuka puasa adalah buah-buahan. Dengan mengonsumsi akan sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Cobalah buah seperti semangka, anggur, dan juga apel. Kurangi konsumsi buah jeruk saat berbuka, buah ini terlalu asam untuk perut yang kosong.
2. Sayur-sayuran
Sayuran seperti brokoli dan kubis brussel memiliki sumber vitamin yang bagus untuk tubuh. Saat mengonsumsi sayuran ketika berbuka, ini akan membantu Anda tercegah dari sembelit. Di sisi lain, kandungan serat juga membuat Anda merasa kenyang selama belasan jam.
3. Alpukat
Sama seperti kelompok buah pada umumnya, alpukat sangat direkomendasikan untuk menjadi hidangan berbuka puasa. Buah ini memiliki manfaat untuk kesehatan mulai dari membantu menjaga kesehatan mata, menjaga kesehatan jantung, mencegah dari sembelit, hingga membantu menjaga berat badan.
4. Telur
Asupan protein sangat penting untuk menjaga rasa kenyang serta mengurangi kehilangan otot saat berpuasa. Kandungan protein ini dapat Anda temukan lewat telur, baik itu digoreng maupun direbus. Jadikan telur sebagai hidangan saat berbuka puasa ya!
5. Makanan Mengandung Probiotik
Agar usus sehat selama puasa, sangat penting untuk mengonsumsi makanan sumber probiotik. Beberapa di antaranya bisa ditemukan pada yogurt, kombucha, dan kraut. Sumber probiotik dapat membantu mengatasi masalah usus, di mana ini bisa mencegah dari rasa sembelit.
Berita Terkait
-
3 Pemain ini Tak Masuk Skema Shin Tae-yong untuk Piala AFF 2024, Nomor 1 Padahal Langganan Timnas Indonesia
-
Sebaran 26 Gol Timnas Indonesia Selama Kualifikasi Piala Dunia 2026, Siapa Paling Gacor?
-
Kapan Ramadhan 2025? Simak Perkiraan Tanggal dan Fakta Menariknya!
-
Bicara tentang Bahaya Kekerasan Seksual, dr. Fikri Jelaskan Hal Ini
-
Siapa Omid Popalzay? Pemain Liga 2 Indonesia yang Tukar Jersey dengan Ragnar Oratmangoen
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
Terkini
-
Jaga Keamanan Masa Tenang Pilkada, Polres Siak-Instansi Terkait Patroli Skala Besar
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024