SuaraRiau.id - Komika Marshel Widianto memenuhi panggilan di Polda Metro Jaya terkait terkait kasus video syur Dea OnlyFans, Kamis (7/4/2022).
Marshel Widianto sebelumnya disebut sebagai komedian M yang membeli puluhan konten vulgar berupa foto dan video syur Dea OnlyFans.
Polisi memeriksa Marshel Widianto selama hampir 4 jam digarap polisi. Pelawak tunggal 25 tahun tersebut akhirnya buka suara soal pemeriksaan yang dijalaninya.
Marshel Widianto membeberkan kronologis pertemuannya dengan Dea Onlyfans hingga akhirnya melakukan transaksi pembelian video mesum.
"Kronologinya gua kenal Dea dari setelah podcast. setelah itu gue liat dia (Dea Onlyfans) di Twitter. Sempat ada masalah karena dia kaget dengan sosmed, banyak yang hujat," kata Marshel Widianto dikutip dari MataMata.com, Kamis (7/4/2022).
Dia mengaku prihatin melihat Dea Onlyfans yang nyaris bunuh diri.
"Niat gue pengen membantu. Akhirnya gua berikan uang langsung ke dia, tidak ke Onlyfans, takut ada potongan. Gue kasih (uang) dia langsung," lanjut Marshel Widianto.
"Gue tau banget itu masih karena ekonomi. Itu kenapa gue beli. Gue penasaran juga sih, hehehe. Nah, karena takut tersinggung kalo hanya kasih uang saja, jadi konten dituker uang," sambung dia lagi.
Marshel Widianto kembali menegaskan niatnya hanya ingin membantu Dea OnlyFans.
"Niat gue membantu, iba sama dia. Gue Sekali aja nonton (video mesum Dea Onlyfans), ngintip aja. lewat google drive, hehehe," terang Marshel.
Marshel sadar niat baiknya menolong Dea OnlyFans dengan membeli konten syur tidak bisa dibenarkan.
Untuk itu, hari ini dia memenuhi panggilan polisi untuk memberikan keterangan. Bahkan, jika memang dilakukan pemeriksaan lanjutan dia akan kooperatif.
"Kalau ada pemeriksaan lanjutan gue akan kooperatif dan datang," tegasnya.
Berita Terkait
-
Polisi Periksa Marshel Widianto yang Beli Video Dea OnlyFans, Warganet Singgung Inisial M yang Lain
-
Marshel Widianto Cerita Pengalaman 4 Jam Diperiksa Polisi
-
Begini Cerita Marshel Widianto Awal Mengenal Dea OnlyFans
-
Marshel Widianto: Teman-Teman Ditangkap karena Narkoba, Aku Kena Kasus Bokep
-
Marshel Imbau Aksinya Beli Konten Dea OnlyFans Jangan Ditiru
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
4 Suzuki Ertiga Bekas di Bawah 100 Juta, Ekonomis untuk Rutinitas Harian
-
3 Mobil Bekas Murah Alternatif Innova, Mesin Bandel untuk Pemakaian Lama
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas 100 Jutaan Punya Kabin Luas, Nyaman dan Tangguh
-
Fakta-fakta Penangkapan Bos Otomotif Pesta Narkoba di Pekanbaru, Berujung Dilepas
-
5 Mobil Bekas 100 Jutaan, Muat 7 Penumpang yang Fungsional untuk Jangka Panjang