SuaraRiau.id - Pawang hujan Mandalika Rara Isti Wulandari akhirnya bersuara menanggapi video yang menarasikan anaknya menangis usai salat viral di media sosial.
Mbak Rara pun murka dengan video pengakuan seolah itu adalah anaknya. Ternyata video konten TikTok tersebut bukan anak pawang hujan Rara.
Diketahui, sebelumnya beredar seorang anak yang berdoa usai salat bernarasi sedih tak terima ibunya dihujat saat menjadi pawang hujan. Ternyata itu hanya konten TikTok.
Rara pawang hujan menumpahkan kemarahannya kepada konten kreator TikTok yang mengunggah video viral tersebut.
Gegara konten TikTok @danugse_ Rara pawang hujan jadi terusik. Banyak orang tanya berapa jumlah anak, dan apakah benar anak sholat di TikTok yang viral itu adalah anaknya.
Mbak Rara tak terima memberikan tegurannya di kolom komentar akun TikTok tersebut.
"Hai anda kok bikin konten pembohongan publik ya ini," balas Rara melabrak pembuat konten dikutip dari akun Instagram @rara_cahayatarotindigo, Rabu 30 Maret 2022.
Nak dimarahi Rara pawang hujan, konten kreator itu akhirnya mohon ampun dan menghapus video viral yang telah ditonton sejuta kali.
"La tapi mas @Dagnuse anda harus tau justru hal itu merugikan keluargaku bertanya itu anak siapa sih ngaku ngaku anak Rara pawang hujan. Sempat ditanya saudara. Wmangnya Rara melahirkan anak lain kan ya tidak? Pembohongan publik itu namanya," tulis Rara dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Rabu (30/3/2022).
Konten kreator yang dimarahi Rara pawang hujan itu berdalih membuat konten anak salat karena dia ngaku ngefans dengan Rara lho.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Motul Bekali Pelumas 300V Bagi Peserta Trackday Experience di Sirkuit Mandalika
-
Pengguna Motor 250 cc ke Atas Bisa Rasakan Langsung Sirkuit Mandalika, Begini Caranya...
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025