SuaraRiau.id - Polisi hingga kini masih memburu Pendeta Saifuddin Ibrahim yang diduga melakukan penistaan agama. Ia meminta Menteri Agama menghapus 300 ayat Alquran.
Pendeta Saifuddin kerap melontarkan pernyataan kontroversial. Dia pun kembali berulah dengan melakukan penghinaan.
Saifuddin Ibrahim baru-baru ini menghina Ormas FPI dan Habib Rizieq Shihab yang disebutnya imam besar kadrun.
Melalui video yang diunggahnya di kanal Youtube-nya pendeta yang kini disinyalir ada di Amerika Serikat itu awalnya menyatakan jika dia tengah dicari FBI.
“Saifuddin Ibrahim tunggu, FBI sedang mencari anda!” kata Saifuddin Ibrahim seperri yang dikutip Hops.id--jaringan Suara.com di kanal Youtube Saifuddin Ibrahim, Selasa (22/3/2022).
Dalam video yang berjudul Pak Menteri Yaqut Cholil Qoumas, Bertobatlah!! itu, Saifuddin menanggapi ancaman penangkapan pada dirinya oleh FBI. Dia menyatakan sama sekali tidak takut pada FBI dan malah melontarkan sindiran pada FPI.
“Saya tidak takut dengan FBI, saya hanya takut dengan FPI (Front Pembela Islam), hehe FPI dari imam besar kadrun,” candanya.
Kemudian dia juga meledek Habib Rizieq terkait kasus chat mesum dengan seorang perempuan bernama Firza Husein beberapa saat lalu.
Saifuddin Ibrahim juga menyindir upaya Habib Rizieq yang melarikan diri dengan bermukim di Arab Saudi sampai beberapa bulan lamanya.
“Yang chat mesum dengan seorang cewek! yang lari ke negeri nenek moyangnya itu, tiba-tiba menjadi bang toyib!,”ledeknya.
Berita Terkait
-
FPI Tegaskan Tidak Ada Agenda Politik dalam Pertemuan Habib Rizieq dengan Wamenaker Noel
-
Usai Bertemu Habib Rizieq Shihab, Wamenaker Noel Jadi Ragu dengan Narasi yang Menuding FPI Radikal
-
Wamenaker Noel Sowan ke Markas FPI, Habib Rizieq Minta Tekan Angka Pengangguran
-
Diam-Diam Pernah Menghina Habib Rizieq, Klinik Dokter Richard Lee Hampir Dibakar
-
Raffi Ahmad Temui Habib Rizieq, Ada Apa?
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025