SuaraRiau.id - Aktris senior Yati Surachman terus menjadi perhatian publik usai mengungkapkan perjalanan spiritualnya pindah agama Islam ke Kristen.
Banyak publik yang tidak menyangka bahwa ternyata Yati Surachman pindah agama sejak usia belasan tahun.
Keputusan Yati Surachman pindah agama ternyata juga membuat pihak keluarga sampai bertanya mengenai pembagian harta warisan karena harus berdasarkan hukum Islam.
Meski begitu, ia mengaku bukan masalah jika tidak mendapat bagian dari harta warisan tersebut.
Yati Surachman mengatakan sudah memiliki dua rumah sehingga jika tidak mendapat harta warisan bukanlah sebuah masalah.
“Orangtua udah enggak ada, terus pembagian warisan. Terus ada yang bilang ini warisannya harus dibagi secara Islam gitu. Nah terus notarisnya bilang ‘Ceu kalo ini secara Islam, Ceu Ceu enggak dapet loh’, enggak apa-apa,” kata Yati dikutip Hops.id--jaringan Suara.com dari kanal Youtube Denny Sumargo.
“Puji Tuhan, Tuhan sudah kasih saya rumah, malah jadi dua satu sendiri, satu dikasih, jadi buat saya no problem,” imbuh dia.
Namun, meskipun tidak medapat harta warisan kedua orangtuanya tersebut, Yati mengatakan tetap berusaha mengusahakan bonus untuk adik-adiknya.
Sebelumnya Yati sendiri pernah dimusuhi oleh keluarga atas keputusannya untuk pindah agama.
Bahkan sempat ada kontorversi Yati mengaku pindah agama karena melihat pohon Natal. Beberapa orang juga mengira dia pindah ke agama Kristen di usianya yang sekarang.
Berita Terkait
-
Kekayaan Fantastis Tao Eks EXO, Enteng Bikin Pabrik Pembalut Sendiri demi Lindungi Istri
-
Bill Gates Hanya Wariskan Kurang dari 1% Kekayaan pada Ketiga Anaknya, Satu Orang Dapat Berapa?
-
Rumah Warisan Dibiarkan Kosong Bisa Jadi Milik Negara? Ini Penjelasannya
-
Petinggi Samsung Meninggal, Segini Harta Warisan yang Ditinggalkan
-
Great Eastern Life Indonesia dan OCBC Luncurkan Asuransi Perencanaan Warisan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025